Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Macau Open 2024 - Menikung di Saat yang Tepat, Alwi Bungkam Tunggal Putra Malaysia

By Nestri Y - Rabu, 25 September 2024 | 16:43 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan, berpose setelah tampil pada partai kelima Thomas Cup 2024 di Hi-Tech Zone Sport Centre, Chengdu, Sichuan, China, Sabtu (27/4/2024).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan, berpose setelah tampil pada partai kelima Thomas Cup 2024 di Hi-Tech Zone Sport Centre, Chengdu, Sichuan, China, Sabtu (27/4/2024).

BOLASPORT.COM - Alwi Farhan berhasil mengalahkan tunggal putra Malaysia pada babak 32 besar Macau Open 2024.

Alwi mengamankan tiket babak 16 besar turnamen BWF World Tour Super 300 setelah mengalahkan Cheam June Wei.

Bermain di Macau East Asian Games Dome, Makau, Rabu (25/9/2024), Alwi sempat start kurang mulus.

Lambat panas membuat Juara Dunia Junior 2023 itu beberapa kali yang terus berada di bawah tekanan.

Bahkan sampai pertengahan laga gim pertama, Alwi masih dalam kedudukan tertinggal.

Namun, kebangkitan pemain asal Solo, Jawa Tengah itu mulai terlihat ketika memasuki poin krusial.

Serangan Alwi lebih tajam, dia berhasil merusak tempo wakil Negeri Jiran di poin krusial hingga berbalik unggul dan menang 21-17, 22-20.

Baca Juga: Hasil Macau Open 2024 - Tomoka Miyazaki Tanda-tanda Habis Bensin, 8 Poin Beruntun Hilang Sebelum Comeback Susah Payah

Alwi menjalani awal gim pertama dengan start kurang bagus.

Dia ketinggalan lebih dulu dari Cheam akibat kesalahan sendiri.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Maaf Lionel Messi, Reuni dengan Xavi Hernandez Tak bakal Terjadi di Inter Miami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X