Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jumpa Penggemar di Lombok, Fabio Quartararo Sekaligus Keliling Kota Naik Yamaha XMAX

By Delia Mustikasari - Rabu, 25 September 2024 | 21:56 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, dalam jumpa pers di Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Kamis (25/9/2024).
YAMAHA INDONESIA
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, dalam jumpa pers di Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Kamis (25/9/2024).

BOLASPORT.COM - Seri balap MotoGP Indonesia 2024 akan berlangsung akhir pekan ini, 28-29 September di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat.

Para pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP juga akan tampil di Sirkuit internasional Mandalika dengan mendapatkan dukungan dari para penggemar.

Istimewanya, kali ini Yamaha Motor Racing bekerjasama dengan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) memberikan kesempatan untuk bertemu langsung dengan salah satu pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP yaitu Fabio Quartararo di Indonesia.

Melalui acara Meet & Greet yang digelar di Mataram, Nusa Tenggara Barat, Kamis (25/9/2024). konsumen dan komunitas bertemu langsung dengan Fabio Quartararo.

Dalam acara ini, pembalap asal Perancis itu juga hadir untuk berfoto bersama dan memberikan tanda tangan yang tentunya disambut gembira oleh mereka yang berkesempatan hadir.

Quartararo mengungkapkan kebahagiaannya dapat datang lagi ke Indonesia dan kali ini ada dalam sesi Meet & Greet dengan konsumen dan komunitas Yamaha.

"Saya sangat senang kembali ke Indonesia untuk tampil di putaran MotoGP di Mandalika. Antusiasme dan dukungan fans di sini selalu membuat saya bersemangat untuk datang ke Indonesia dan balapan di Mandalika," kata Quartararo melalui siaran resmi Yamaha.

"Kali ini juga bertemu langsung dengan konsumen dan komunitas Yamaha yang juga selalu memberikan support buat saya, apalagi saat berkompetisi di seri MotoGP Indonesia. Hal ini menambah spirit saya buat bertarung di sirkuit Mandalika weekend ini."

Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, dalam jumpa pers di Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Kamis (25/9/2024).
YAMAHA INDONESIA
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, dalam jumpa pers di Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Kamis (25/9/2024).

Daya tarik kehadiran pembalap berjulukan El Diablo itu jadi pusat perhatian di wilayah Mataram.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X