Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bahrain Umumkan Skuad Untuk Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Eks Striker Persija Absen

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 29 September 2024 | 10:15 WIB
Bahrain vs Jepang di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Instagram @bahrainfa
Bahrain vs Jepang di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

BOLASPORT.COM - Bahrain langsung bergerak cepat jelang menghadapi laga ketiga ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia lawan Timnas Indonesia.

Bahrain akan menghadapi Timnas Indonesia di Bahrain National Stadium, Riffa, Kamis (10/10/2024).

Selain Timnas Indonesia, Bahrain akan menghadapi Arab Saudi pada 15 Oktober 2024 mendatang.

Dragan Talajic langsung serius menghadapi laga tersebut.

Bahrain langsung mengumumkan skuad sementara untuk jumpa Timnas Indonesia.

Pelatih berusia 59 tahun tersebut memanggil 29 nama untuk laga lawan Timnas Indonesia dan Arab Saudi.

Pengumuman tersebut disampaikan di akun media sosial resmi Timnas Bahrain.

"Daftar awal skuad The Reds untuk menghadapi Timnas Indonesia dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026," tulis pernyataan resmi akun Twitter Timnas Bahrain.

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Timnas U-20 Indonesia Vs Yaman - Indra Sjafri Turunkan Skuad Terbaik demi ke Piala Asia U-20 2025

Yang menarik adalah tidak ada nama eks striker Persija Jakarta, Abdulla Yusuf Helal.


Editor : Bagas Reza
Sumber : Twitter
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Indonesia 2024 - Berlomba-lomba Lebih Baik daripada Marc Marquez, Mentalitas Bastianini untuk Juara Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X