Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Sebut Pembalap Tim Valentino Rossi Berlebihan dalam Duel di  Mandalika

By Delia Mustikasari - Selasa, 1 Oktober 2024 | 20:45 WIB
Pembalap Gresini, Marc Marquez, bersiap menjelang balapan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Minggu (29/9/2024).
SONNY TUMBELAKA/AFP
Pembalap Gresini, Marc Marquez, bersiap menjelang balapan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Minggu (29/9/2024).

BOLASPORT.COM - Pembalap Pertamina Enduro VR46, Fabio Di Giannantonio, mengatakan pertarungan kerasnya dengan Marc Marquez pada MotoGP Indonesia 2024 sangat disayangkan sehingga merugikan dirinya.

Marquez dan Di Giannantonio bertarung keras untuk memperebutkan posisi ketujuh pada paruh pertama MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Minggu (29/9/2024) yang berlangsung selama 27 putaran.

Di Giannantonio merupakan satu-satunya pembalap yang menggunakan ban belakang lunak mengalami kecelakaan pada lap ke-9 ketika ia kehilangan kendali di bagian depan GP23-nya di tikungan 10.

Meskipun pertarungan mereka merupakan salah satu bagian paling seru dari grand prix Minggu, Di Giannantonio merasa hal itu terlalu membahayakan dirinya.

“Kami mendapat banyak info dan data dari para teknisi, dan sejak kemarin saat sprint saya hanya bisa menggunakan ban belakang yang lunak karena keausan saya saat sprin tidak terlalu parah," kata Di Giannantonio dilansir dari Crash.

"Jadi kami berkata ‘oke, kami bisa melakukannya. Mungkin jika kami sedikit lebih tenang dengan gas dan juga jika kecepatannya tidak terlalu intens, saya pikir kami bisa menyelesaikan balapan."

"Tetapi, saya juga harus memulihkan banyak posisi di awal karena saat itulah Anda paling banyak menggunakan ban yang lembut."

Baca Juga: MotoGP Jepang 2024 - Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Bisa Crash Lagi di Sirkuit Motegi

"Jadi kami melakukannya. Sayang sekali kami kehilangan banyak waktu di awal dengan Marc karena saya jauh lebih cepat."

"Ya, kami berjuang terlalu keras untuk apa yang saya pikirkan."


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Kapok Rotasi Pemain, Hansi Flick Janji Barcelona Tampil dengan 11 Pertama Terbaik Lawan Tim Papan Bawah Liga Swiss

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X