Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Pemain Tersingkir termasuk Ramadhan Sananta, Shin Tae-yong Panggil 27 Pemain untuk Melawan Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Metta Rahma Melati - Rabu, 2 Oktober 2024 | 09:50 WIB
Penyerang timnas Indonesia, Ramadhan Sananta sedang menguasai bola dalam sesi latihan di Lapangan A, Senayan, Jakarta, Sabtu (31/8/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang timnas Indonesia, Ramadhan Sananta sedang menguasai bola dalam sesi latihan di Lapangan A, Senayan, Jakarta, Sabtu (31/8/2024).

BOLASPORT.COM - Dua pemain tersingkir dari skuad timnas Indonesia melawan Bahrain dan China di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Pertama adalah Ramadhan Sananta.

Pemain Persis Solo itu sebelumnya masuk dalam skuad timnas Indonesia melawan Arab Saudi pada 6 September 2024.

Ramadhan Sananta berada di jajaran pemain cadangan timnas Indonesia.

Ia menjadi pelapis dari Rafael Struick.

Akan tetapi, Ramadhan Sananta tidak turun dalam pertandingan saat timnas Indonesia menahan Arab Saudi dengan skor 1-1.

Baca Juga: Marc Klok Dihukum Larangan Bermain Buntut Kartu Merah Langsung di Laga Persib Vs Persija

Bek timnas Indonesia, Justin Hubner (kiri), sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Justin Hubner (kiri), sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).

Pada laga melawan Australia, Ramadhan Sanata tidak masuk dalam daftar susunan pemain.

Pemain kedua yang tersisih ialah Justin Hubner.

Justin Hubner tidak dipanggil karena cedera.

Pemain Wolverhampton itu masuk dalam skuad timnas Indonesia saat melawan Arab Saudi dan Australia.

Bahkan Justin Hubner menjadi starter dalam dua laga tersebut.

Timnas Indonesia akan melawan Bahrain pada 10 Oktober dan China pada 15 Oktober 2024.

Dua pertandingan itu adalah laga tandang skuad Garuda.

Saat ini tim besutan Shin Tae-yong berada di posisi keempat klasemen Grup C dengan dua poin.

Baca Juga: Rafael Struick Mulai Kegiatan dengan Brisbane Roar, Netizen: Jangan Jadikan Alat Marketing

Berikut 27 pemain timnas Indonesia :

Penjaga Gawang

Ernando Ari
Nadeo Argawinata
Maarten Paes

Bek

Jay Idzes
Jordi Amat
Mees Hilgers
Rizky Ridho
Ferarri
Wahyu Prasetyo
Calvin Verdonk
Pratama Arhan
Shayne Pattynama
Sandy Walsh
Asnawi
Eliano Reijnders

Gelandang

Thom Haye
Nathan Tjoe-A-On
Ivar Jenner
Ricky Kambuaya

Penyerang

Ragnar Oratmangoen
Marselino Ferdinan
Witan Sulaeman
Egy Maulana
Malik Risaldi
Rafael Struick
Dimas Drajad
Hokky Caraka

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Absen Bela Timnas Indonesia, Posisi Mees Hilgers Terancam Eks Anak Didik Brendan Rodgers

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X