Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sumardji Beberkan Jadwal Pemain Abroad Timnas Indonesia Kumpul di Bahrain

By Wila Wildayanti - Minggu, 6 Oktober 2024 | 06:40 WIB
Anggota Komite Eksekutif PSSI, Sumardji, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mandarin, Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (5/10/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Anggota Komite Eksekutif PSSI, Sumardji, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mandarin, Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (5/10/2024) malam.

BOLASPORT.COM - Ketua Badan Tim Nasional (BTN) PSSI, Sumardji, mengungkapkan kondisi para pemain Timnas Indonesia hingga jadwal pemain abroad berkumpul.

Pemain Timnas Indonesia yang berkarier di Liga 1 telah berkumpul di Jakarta dan dijadwalkan berangkat ke Bahrain malam ini, Sabtu (5/10/2024).

Skuad Garuda dijadwalkan bakal mengahdapi Bahrain di Bahrain National Stadium, Riffa, Kamis (10/10/2024).

Kemudian laga berikutnya, Jay Idzes dan kawan-kawan bakal menghadapi China di Qingdao Youth Football Stadium, Qingdao, pada 15 Oktober 2024.

Baca Juga: Eks Real Madrid Gabung JDT, Bek Timnas Indonesia Bakal Main Bareng Jawara Liga Champions

Untuk menghadapi dua laga ini, para pemain yang bermain di Liga 1 bakal berangkat bersama tim ofisial.

Sementara, untuk para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di luar negeri bakal bergabung langsung ke Bahrain.

Jelang menghadapi Bahrain dan China, Sumardji mengatakan bahwa ia telah melihat semua pemain.

Menurutnya, para pemain Timnas Indonesia dalam kondisi bagus dan tak ada masalah.

Ia memastikan kondisi Rizky Ridho dan kawan-kawan baik dan siap berangkat.


REKOMENDASI HARI INI

Sumardji Beberkan Jadwal Pemain Abroad Timnas Indonesia Kumpul di Bahrain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
8
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Udinese
7
13
4
Juventus
6
12
5
Milan
6
11
6
Torino
7
11
7
Empoli
6
10
8
Lazio
6
10
9
Atalanta
7
10
10
Roma
6
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X