Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

IBL All Indonesia 2024 - Pelita Jaya Jadi Juara Usai Kalahkan Satria Muda

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 6 Oktober 2024 | 23:02 WIB
 IBL All Indonesia 2024, Pelita Jaya Jadi Juara
KUY Media Group
IBL All Indonesia 2024, Pelita Jaya Jadi Juara

BOLASPORT.COM - Pelita Jaya berhasil menjadi juara dalam turnamen Indonesia Basketball League (IBL) All Indonesian 2024 di Hall Basket, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (6/10/2024).

Pelita Jaya menumbangkan Satria Muda dalam tiga laga final pada turnamen yang digelar oleh KUY Media Group bersama IBL.

Pada laga pertama, Satria Muda berhasil menang dengan skor 80-76 atas Pelita Jaya di Hall Basket, Kamis (3/10/2024).

Pada laga kedua, Pelita Jaya sukses menang atas Satria Muda dengan skor 72-55 di Hall Basket, Sabtu (5/10/2024).

Pada final ketiga, Pelita Jaya membungkus kemenangan dengan skor 75-70 atas Satria Muda di Hall Basket, Minggu (6/10/2024).

Raihan gelar juara Pelita Jaya menandai berakhirnya IBL Oasis+ All Indonesian 2024 yang sudah berlangsung sejak 22 September sampai 5 Oktober 2024 di Hall Basket.

Baca Juga: Dua Hal yang Menghantui Timnas Indonesia Saat Tandang Melawan Bahrain dan China

Tentunya, turnamen All Indonesian 2024 menghidupkan kembali ajang pramusim yang sebelumnya terakhir digelar dengan title IBL Indonesia Cup 2022.

Semua tim merasakan betapa pentingnya turnamen ini untuk memulai pergulatan meraih gelar juara IBL 2025 mendatang.

Chief Executive Officer (CEO) KUY Media Group, Edo Wicaksono, berterima kasih kepada seluruh elemen yang mendukung All Indonesian 2024, terutama pihak sponsor.

Ia berkomitmen bahwa KUY Media Group akan mensupport perkembangan olahraga Tanah Air.

"Kesuksesan ini tentu akan menjadi tambahan motivasi KUY Media Group untuk ikut terjun mensupport olahraga profesional di Indonesia."

"Diawali dengan basket, dan tentu dengan terus konsisten juga menyelenggarakan event-event sportainment," kata Edo Wicaksono dalam keterangannya.

Baca Juga: Dani Carvajal Dihantam 3 Jenis Cedera Sekaligus, Real Madrid Siap Rekrut Jagoan Liverpool Lebih Cepat

Di sisi lain, All Indonesian 2024 juga memiliki arti penting untuk KUY Media Group.

Ini menjadi gerbang menuju partisipasi lebih baik lagi untuk menyelenggarakan event olahraga profesional.

Pasalnya, selama ini, KUY Media Group dikenal sebagai digital media yang menggelar event olahraga sportainment. Salah satunya Media Clash.

"Terdekat KUY Media Group akan menyelenggarakan event sportainment besar juga pada tanggal 21 November 2024 nanti," kata Edo Wicaksono.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

PSSI Punya Keistimewaan untuk Timnas Indonesia: Shin Tae-yong DNA Asia, Indra Sjafri DNA ASEAN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
6
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X