Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Konfirmasi Maarten Paes Telat Gabung TC Timnas Indonesia Saat Jumpa Bahrain

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 7 Oktober 2024 | 10:20 WIB
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes, sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes, sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).

BOLASPORT.COM - Kabar buruk diterima oleh Timnas Indonesia sesaat sebelum laga lawan Bahrain dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Maarten Paes kembali absen saat bermain untuk FC Dallas.

Saat itu, FC Dallas main lawan Portland Timbers pada Senin (7/10/2024) pagi WIB dalam lanjutan Major League Soccer 2024.

FC Dallas mengkonfirmasi Paes mengalami cedera ringan.

Namanya juga hilang dari bangku cadangan.

Posisinya digantikan oleh Jimmy Maurer.

"Penjaga gawang Maarten Paes absen malam ini karena cedera ringan pergelangan tangan," tulis Dallas dalam pernyataannya di media sosial sesaat sebelum laga lawan Portland Timbers.

Sejauh ini, Paes sudah absen dalam dua laga terakhir FC Dallas.

Baca Juga: Komentar Ivar Jenner Jelang Timnas Indonesia Lawan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Optimis Menang?

Kiper kelahiran Nijmegen sempat terancam absen membela Timnas Indonesia.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Konfirmasi Maarten Paes Telat Gabung TC Timnas Indonesia Saat Jumpa Bahrain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X