Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Saat Banyak Penggemar Man United Ingin Ten Hag Dipecat, Wayne Rooney dan David Moyes Justru Kompak Pasang Badan

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 8 Oktober 2024 | 20:45 WIB
Wayne Rooney dan David Moyes membela Erik ten Hag yang berada dalam ancaman pemecatan Manchester United.
PAUL ELLIS/AFP
Wayne Rooney dan David Moyes membela Erik ten Hag yang berada dalam ancaman pemecatan Manchester United.

BOLASPORT.COM - Wayne Rooney dan eks tangan kanan Sir Alex Ferguson membela Erik ten Hag yang tengah dalam ancaman pemecatan Manchester United.

Masa depan Erik ten Hag di Manchester United berada di ambang ketidakamanan.

Juru taktik asal Belanda itu terancam dipecat setelah Man United mancatatkan awal musim terburuk di Liga Inggris dalam 35 tahun terakhir.

Dari 7 pertandingan yang dilalui, Man United hanya meraup 8 poin.

Jumlah poin tersebut merupakan yang terendah sejak musim 1989-1990.

Kala itu Man United yang masih diarsiteki Sir Alex Ferguson cuma mengumpulkan 7 poin dari 7 pertandingan awal.

Hal itu semakin diperburuk dengan performa tak meyakinkan Man United di kompetisi Eropa.

Baca Juga: Fonseca Mending Pikir-Pikir Lagi Deh, Formasi 4-2-4 Terlalu Bahaya Buat AC Milan

Ten Hag cuma sanggup membawa The Red Devils melalui 2 laga pertama Liga Europa dengan hasil imbang.

Saat ini para petinggi Man United tengah menggelar rapat di London untuk membahas nasib juru taktik asal Belanda itu.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mirror.co.uk, Manchester Evening News
REKOMENDASI HARI INI

3 Faktor yang Buat PSSI Pede Timnas Indonesia Bisa Raih Hasil Positif di Bahrain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X