Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arctic Open 2024 - Kesenangan Cuma Sesaat, Pilu Tunggal Putra China Setelah Tak Satu pun Wakilnya Selamat

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 11 Oktober 2024 | 10:51 WIB
Tunggal putra China, Li Shi Feng, pada All England Open 2023
OLI SCARFF
Tunggal putra China, Li Shi Feng, pada All England Open 2023

BOLASPORT.COM - Nasib pilu kembali dialami tunggal putra China setelah tak mampu berbuat banyak pada Arctic Open 2024.

China sudah tak memiliki wakil lagi dari sektor tunggal putra setelah amunisi mereka berguguran pada babak-babak awal.

China menurunkan empat pemain tunggal putra pada Arctic Open 2024 yang digelar di Vantaan Energia Areena, Vantaa, Finlandia.

Mereka adalah Lei Lan Xi, Weng Hong Yang, Lu Guang Zu, dan Li Shi Feng.

Namun, tidak ada yang berhasil melangkah hingga perempat final.

Lei Lan Xi dan Weng Hong Yang sudah kalah saat tampil pada babak 32 besar turnamen BWF World Tour Super 500 ini.

Baca Juga: Arctic Open 2024 - Misi Akhiri Kebuntuan 8 Besar dan Roda Berputar Jelang Duel Fajar/Rian Vs Goh/Izzuddin

Lei yang merupakan finalis Hong Kong Open dikalahkan wakil Jepang, Yushi Tanaka, dengan skor 17-21, 29-27, 16-21.

Sementara Weng tak berkutik di hadapan juara dunia tunggal putra, Kunlavut Vitidsarn usai kalah dua gim dengan skor 11-21, 14-21.

Padahal Weng baru bulan lalu berhasil memenangi China Open Super 1000 dengan mengalahkan pemain-pemain top, termasuk Jonatan Christie, di semifinal.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Pelatih Bahrain Usai Tahan Imbang Timnas Indonesia dengan Gol Kontroversial

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X