Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Dorna Respons Ungkapan Valentino Rossi yang Buka Luka Lama Terhadap Marc Marquez

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 14 Oktober 2024 | 09:45 WIB
Marc Marquez (kiri) dan Valentino Rossi (kanan).
TWITTER.COM/MGT_RADIO
Marc Marquez (kiri) dan Valentino Rossi (kanan).

BOLASPORT.COM - CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta, akhirnya ikut buka suara mengenai ungkapan Valentino Rossi yang kembali membuka lama.

Beberapa waktu lalu Valentino Rossi mengungkapkan hal-hal buruk ada pada diri Marc Marquez dalam sebuah acara podcast bernama 'Mig Babo'.

Rossi menyatakan bahwa Marquez adalah pembalap paling kotor yang ia temui sepanjang karier balapnya.

Tak hanya itu, pembalap berjuluk The Doctor itu juga mengklaim bahwa Marquez merupakan biang keladi yang membuatnya gagal jadi juara dunia pada MotoGP 2015.

Ezpeleta kemudian menyebut dampak dari amarah Rossi terhadap Marquez.

Bos Dorna itu mengatakan, tidak tahu-tahu apa soal sesuatu apa yang terjadi sebenarnya pada tahun 2015 itu.

Meski begitu, Ezpeleta senang dengan reaksi Marquez yang tak lagi mau mengungkit masalah tersebut terlalu dalam.

Baca Juga: Keraguan Terkikis, Fabio Quartararo Menantikan Yamaha Versi Baru dengan V4

“Saya tidak tahu, tapi saya pikir akan lebih baik membiarkannya,” kata Ezpeleta kepada AS.com dilansir via Crash.net.

“Itu sudah lama sekali. Itu sudah bertahun-tahun yang lalu."

“Bagi saya, bagus jika Marc tidak mengomentari pernyataannya," ujar Ezpeleta.

Adapun Ezpeleta juga belum berbicara mengenai maksud yang dikatakan Rossi saat menghadiri acara podcast itu.

Namun, Ezpeleta tetap menghormati Rossi setelah apa yang dilakukan pada ajang balap MotoGP.

“Jelas, saya bukan orang yang bisa memberi tahu Valentino apa yang harus dia lakukan atau tidak lakukan, tapi saya rasa tidak ada gunanya mengatakannya sekarang," ucap Ezpeleta melanjutkan.

“Saya belum membicarakan hal itu dengan Valentino dan saya sangat menghormatinya dan berterima kasih atas apa yang telah dia lakukan untuk olahraga kami."

Baca Juga: Marc Marquez adalah Seseorang yang Datang dan Mengacaukan Segalanya

“Saya pikir tidak perlu bagi saya untuk mengatakannya, tetapi jika dia percaya, biarkan dia mengatakannya.”

Ezpeleta senang saat MotoGP lebih baik dengan Marquez yang kembali kompetitif.

Menurutnya, hal itu kembali meningkatkan pamor MotoGP.

Marquez telah kembali ke dalam persaingan gelar juara musim ini sejak meninggalkan Honda dan hijrah ke Ducati.

Apalagi musim depan Marquez akan resmi menjadi pembalap pabrikan bersama Ducati.

“Tahun lalu sudah cukup menyenangkan, tapi jelas bagus jika ada lebih banyak pesaing,” kata Ezpeleta.

“Marquez adalah salah satu figur dalam sejarah kejuaraan dan jika dia ada di sana, jelas itu lebih baik," tuturnya.

Baca Juga: Marc Marquez Masih Jadi Sasaran Kekesalan Bos Pramac karena Dipilih Ducati untuk MotoGP 2025

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net, AS.com
REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X