Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Saat Cristiano Ronaldo Tantrum bersama Timnas Portugal, Lionel Messi Sukses Ukir Hattrick dan 2 Assist untuk Bawa Timnas Argentina Pesta Gol

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 16 Oktober 2024 | 10:30 WIB
Cristiano Ronaldo tantrum bersama Timnas Portugal sementara Lionel Messi mencetak hattrick dengan Timnas Argentina.
TWITTER.COM/REALGOA7
Cristiano Ronaldo tantrum bersama Timnas Portugal sementara Lionel Messi mencetak hattrick dengan Timnas Argentina.

BOLASPORT.COM - Di saat Cristiano Ronaldo tantrum saat membela Timnas Portugal, Lionel Messi justru tampil 'menggila' bersama Timnas Argentina.

Dua megabintang sepak bola dunia, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi, punya nasib berbeda saat membela negara masing-masing tengah pekan ini.

Ronaldo membela Timnas Portugal di UEFA Nations League 2024-2025, sedangkan Messi memperkuat Timnas Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL.

CR7 tampil lebih dulu bersama Portugal dengan menghadapi Skotlandia pada matchday keempat di Hampden Park, Rabu (16/10/2024) dini hari WIB.

Hasilnya, Portugal gagal meraup poin penuh setelah ditahan imbang Skotlandia 0-0.

Ketika laga berakhir, Ronaldo tak dapat menyembunyikan kekesalannya.

Dia tampak tantrum saat wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Lionel Messi Cetak Hattrick, Timnas Argentina Menang Setengah Lusin Gol atas Bolivia

Ronaldo mengomel sambil memberi isyarat dengan dua jempol ke bawah saat berjalan menuju lorong stadion.

Selain hasil yang tak sesuai harapan, megabintang Al Nassr itu mungkin juga frustrasi dengan penampilannya hari ini.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Whoscored.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Ngamuk, Wasit Jadi Sasaran Tembak Usai Portugal Imbang Lawan Skotlandia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X