Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Korea Masters 2024 - Unggul Telak 12-2 Antarkan Putri KW ke Perempat Final

By Nestri Y - Kamis, 7 November 2024 | 12:58 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, pada babak pertama Korea Masters 2024 di Iksan Gymnasium, Korea Selatan, Rabu (6/11/2024).
PBSI
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, pada babak pertama Korea Masters 2024 di Iksan Gymnasium, Korea Selatan, Rabu (6/11/2024).

BOLASPORT.COM - Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, berhasil meraih tiket perempat final Korea Masters 2024 lewat kemenangan dua gim langsung.

Putri KW memastikan diri melangkah ke babak perempat final Korea Masters 2024 setelah menaklukkan Tung Ciou-Tong asal Taiwan.

Bermain di Iksan Gymnasium, Iksan, Korea Selatan, Kamis (7/11/2024), tunggal putri unggulan dua itu mampu menang straight game 21-15, 21-12.

Runner-up Hong Kong Open 2024 itu sempat unggul telak 12-2.

Tetapi dia juga sempat hilang fokus dan nyaris terkejar sebeljm akhirnya kembali pada ritme bermain dia sendiri.

Baca Juga: Hasil Korea Masters 2024 - Rubber Game Berhias Smes Geledek, Dejan/Gloria Bikin Wakil Tuan Rumah Kehabisan Bensin

Putri KW langsung menggila sejak gim pertama dimulai.

Permainan menekan langsung diterapkan Putri.

Tak peduli lawan underdog ranking berapaun, runner-up Hong Kong Open 2024 itu tetap bermain agresif sejak awal.

Putri KW tidak mengendurkan serangan sampai dia unggul telak dari 5-2 hingga 12-2 hanya dalam 6 menit.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Gagal Tempel Red Sparks Jadi Perkara, Pelatih Saingan Berat Megawati Masih Ngamuk Berat Walau Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X