Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ruben Amorim Ogah Gembosi Sporting CP pada Januari, tapi Tak Janji Setelah Musim Berakhir

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 10 November 2024 | 14:40 WIB
Pelatih Sporting CP, Ruben Amorim, menghadiri konferensi pers di Stadion Alvalade, Lisbon, Portugal pada 12 September 2022, menjelang pertandingan Grup D Liga Champions melawan Tottenham Hotspur FC.
PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP
Pelatih Sporting CP, Ruben Amorim, menghadiri konferensi pers di Stadion Alvalade, Lisbon, Portugal pada 12 September 2022, menjelang pertandingan Grup D Liga Champions melawan Tottenham Hotspur FC.

BOLASPORT.COM - Pelatih baru Manchester United, Ruben Amorim, berjanji tak akan mencomot satu pun pemain tim lamanya, Sporting CP. Namun, janji itu hanya berlaku pada Januari 2025.

Manchester United mengambil langkah cepat setelah memecat Erik ten Hag dengan langsung memburu pelatih baru.

Nama Ruben Amorim lantas dipilih sebagai juru taktik anyar Man United.

Pengumuman resmi perekrutan Amorim telah disampaikan Man United sejak Jumat (1/11/2024).

Namun, pelatih asal Portugal tak bisa langsung bergabung dengan Setan Merah.

Penyebabnya karena adanya klausul one month notice di kontrak Amorim bersama Sporting CP.

Dia baru akan menukangi Alejandro Garnacho dkk. pada 11 November mendatang.

Kini Amorim tengah bersiap untuk menjalani laga terakhir bersama Sporting CP.

Dia akan memimpin Sporting untuk terakhirnya kalinya saat klub berjuluk Si Singa menghadapi Braga dalam lanjutan Liga Portugal 2024-2025.

Baca Juga: Sinar Jay Idzes Tertutup Kiper Sakti Jepang, Pemanasan Sebelum Duel di SUGBK


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : x.com/FabrizioRomano

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X