Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Masters 2024 - Aura Putri KW Bikin Demam Panggung, Underdog China Menyesal Gagal Juara

By Agung Kurniawan - Minggu, 10 November 2024 | 22:00 WIB
Putri Kusuma Wardani dan Han Qian Xi (China) saat berdiri di podium tunggal putri turnamen Korea Masters 2024 di Iksan Gymnasium, Iksan, Korea Selatan, Minggu (10/11/2024).
PBSI
Putri Kusuma Wardani dan Han Qian Xi (China) saat berdiri di podium tunggal putri turnamen Korea Masters 2024 di Iksan Gymnasium, Iksan, Korea Selatan, Minggu (10/11/2024).

BOLASPORT.COM - Tunggal putri China, Han Qian Xi, mengaku tidak tampil baik ketika berlaga pada babak final turnamen Korea Masters 2024.

Turnamen Korea Masters 2024 telah merampungkan rangkaian pertandingan babak final di Iksan Gymnasium, Korea Selatan, Minggu (10/11/2024).

Pada laga puncak turnamen BWF Super 300 ini, tim Indonesia berhasil meloloskan dua wakil, salah satunya berlaga di nomor tunggal putri.

Adalah Putri Kusuma Wardani yang berhasil tampil memukau untuk mempersembahkan satu dari total dua gelar yang didapat hari ini.

Tunggal putri peringkat ke-21 dunia tersebut menjadi yang terbaik di turnamen ini usai mengalahkan wakil China Han Qian Xi.

Menghabiskan durasi selama 40 menit, Putri KW berhasil mengalahkan Han dengan skor kembar 21-14, 21-14.

Dengan hasil ini, unggulan kedua Korea Masters 2024 itu berhasil revans atas Han yang sempat mengalahkannya pada Malaysia International Junior 2018.

Di sisi lain, kekalahan dari Putri KW ini meninggalkan rasa kecewa dalam benak pemain peringkat ke-185 dunia tersebut.

Selepas pertandingan, Han mengaku menjalani pertandingan final Korea Masters 2024 ini dengan sedikit gugup dan tidak bagus.

Baca Juga: Rekap Final Korea Masters 2024 - Indonesia Rebut 1 Gelar, China Gagal Panen Juara Lebih Banyak


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : aiyuke.com
REKOMENDASI HARI INI

Absen Bela Persib Saat Lawan Borneo FC, David da Silva Terjangkit Virus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X