Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Italia - Diwarnai Sepakan Geledek dan Penalti Gagal Calhanoglu, Inter Milan Vs Napoli Berakhir Seri

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 11 November 2024 | 04:42 WIB
Para pemain Inter Milan merayakan gol penyeimbang tim melalui Hakan Calhanoglu yang membuat kedudukan menjadi 1-1 saat menghadapi Napoli pada pekan ke-12 Liga Italia 2024-2025.
GABRIEL BOUYS/AFP
Para pemain Inter Milan merayakan gol penyeimbang tim melalui Hakan Calhanoglu yang membuat kedudukan menjadi 1-1 saat menghadapi Napoli pada pekan ke-12 Liga Italia 2024-2025.

BOLASPORT.COM - Diwarnai sepakan geledek dan kegagalan eksekusi penalti dari Hakan Calhanoglu, duel Inter Milan vs Napoli berakhir seri 1-1.

Grande partita antara Inter Milan dan Napoli menjadi penutup pekan ke-12 Liga Italia 2024-2025.

Partai Inter Milan vs Napoli tersaji di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (10/11/2024) atau Senin dini hari WIB.

Kedua kesebelasan sama-sama bersaing ketat di klasemen sementara dengan selisih satu poin saja.

Tiga angka bakal memberi arti penting bagi Il Partenopei untuk menguatkan posisi di capolista.

Sementara itu andaikata I Nerazzurri yang menang maka mereka berhak merebut puncak klasemen.

Pada akhirnya duel pun berakhir sama kuat alias seimbang karena laga berakhir dengan skor 1-1 bagi kedua tim.

Napoli sempat unggul lebih dulu melalui gelandang buangan Man United, Scott McTominay.

Beruntung bagi Inter yang memiliki Hakan Calhanoglu dengan kemampuannya melepaskan tembakan jarak jauh yang menghindarkan mereka dari kekalahan berkat sepakan geledeknya.

Baca Juga: RESMI - Karier Ivan Juric Tamat di AS Roma Buntut Kekalahan dari Bologna


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net, Sofascore.com
REKOMENDASI HARI INI

Upaya Dewa United FC Lahirkan Talenta Sepak Bola Indonesia Lewat Festival Anak Dewa U-12

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
13
34
2
Arsenal
13
25
3
Chelsea
13
25
4
Brighton
13
23
5
Man City
13
23
6
Nottm Forest
13
22
7
Tottenham
13
20
8
Brentford
13
20
9
Man United
13
19
10
Fulham
13
19
Klub
D
P
1
Persebaya
12
27
2
Persib
11
23
3
PSM
12
21
4
Persija Jakarta
12
21
5
Borneo
12
21
6
Bali United
11
20
7
Arema
11
18
8
Persita
11
18
9
PSBS Biak
12
18
10
Malut United
12
17
Klub
D
P
1
Barcelona
15
34
2
Real Madrid
14
33
3
Atlético Madrid
15
32
4
Athletic Club
15
26
5
Villarreal
14
26
6
Mallorca
15
24
7
Girona
15
22
8
Osasuna
14
22
9
Real Sociedad
15
21
10
Real Betis
15
20
Klub
D
P
1
Napoli
14
32
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
14
28
6
Juventus
14
26
7
Milan
13
22
8
Bologna
13
21
9
Udinese
14
17
10
Empoli
14
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X