Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Latihan Perdana Jepang di Indonesia Hanya Diikuti 6 Pemain

By Wila Wildayanti - Senin, 11 November 2024 | 18:09 WIB
Suasana Latihan Timnas Jepang di Lapangan A, Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin (11/11/2024).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Suasana Latihan Timnas Jepang di Lapangan A, Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin (11/11/2024).

BOLASPORT.COM - Timnas Jepang gelar latihan perdana jelang lawan Timnas Indonesia di laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Latihan perdana digelar di lapangan A Komplek Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta pada Senin (11/11/2024) mulai pukul 17.00 WIB.

Namun, ada pemandangan yang unik dalam latihan perdana Jepang ini.

Dari total 27 pemain yang dipanggil, baru enam di antaranya yang sudah tiba di Tanah Air.

Baca Juga: Baru Tiba, Bek Jepang Langsung Kirim Psywar ke Timnas Indonesia: Kami Tim Kuat!

Dengan begitu, tim asuhan Hajime Moriyasu masih jauh dari kata lengkap.

Ini pemandangan menarik karena ada pemain yang tengah berkarier di luar negeri.

Dari pantauan BolaSport.com, deretan penggawa yang sudah tiba dan ikut latihan yakni Hiroki Sekine, Ritsu Doan, Joel Chima Fujita, Yuto Nagatomo, serta Kota Takai.

Ini karena beberapa pemain masih belum datang karena memang berkompetisi di liga Eropa.

Alhasil mereka masih harus melakoni pertandingan terakhir hingga Senin (11/11/2024) dini hari WIB sebelum memasuki periode jeda internasional.

Baca Juga: Siap Tempur Lawan Jepang dan Arab Saudi, Ini Pesan Maarten Paes

Begitu pula kiper Kosei Tani yang berkompetisi di Eropa.

Ssmentara itu, empat di antaranya merupakan penggawa yang berkarier di liga lokal Jepang, sedang dua sisanya baru tiba dari Eropa.

Jepang menjalani latihan pemulihan setelah tiba di Indonesia dini hari WIB.

Dalam latihan ini, tak banyak materi yang diberikan oleh Hajime Moriyase.

Ritsu Doan dan kawan-kawan hanya menjalani latihan ringan dengan ditemani oleh rintik hujan.

Timnas Jepang jelang lawan Jepang ini, mereka tak ingin meremehkan skuad Garuda.

Pelatih Jepang Hajima Moriyasu mengatakan bahwa ia tak ingin meremehkan Tim Merah Putih hanya melihat ranking FIFA yang memang jauh.

Suasana Latihan Timnas Jepang jelang lawan Timnas Indonesia di Lapangan A, Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin (11/11/2024).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Suasana Latihan Timnas Jepang jelang lawan Timnas Indonesia di Lapangan A, Komplek Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin (11/11/2024).

Baca Juga: Siap Tempur Lawan Jepang dan Arab Saudi, Ini Pesan Maarten Paes

Menurutnya, ini karena Timnas Indonesia saat ini ditukangi oleh Shin Tae-yong yang pernah memimpin Timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2018.

"Mereka sudah bertambah kuat dengan cara yang luar biasa dan tidak pernah terjadi sebelumnya," ujar Hajime Moriyasu sebagaimana dikutip BolaSport.com dari laman resmi JFA, Jumat (8/11/2024) lalu.

"Dilihat dari ranking FIFA, banyak orang mungkin mengira bahwa Jepang punya keuntungan yang sangat besar, tetapi kami memprediksi bahwa tim kami bakal menghadapi laga tandang yang sengit," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia - Son Heung-min Cetak Gol ke-50, Korea Selatan Menang 4 Kali Beruntun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X