Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Sudah Berjuang, Jordi Amat Akui Sangat Sulit untuk Kalahkan Jepang

By Lukman Adhi Kurniawan - Sabtu, 16 November 2024 | 14:40 WIB
Bek timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Rabu (5/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Rabu (5/6/2024).

BOLASPORT.COM - Jordi Amat, mengakui bahwa timnas Indonesia sudah berjuang maksimal.

Skuad Garuda harus menerima kekalahan dengan skor 0-4 pada lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Jepang.

Indonesia benar-benar mendapatkan gempuran penuh dengan delapan tendangan mengarah ke gawang dari 14 kali percobaan.

Lini depan Jepang memang cukup solid di babak kualifikasi dengan total mengoleksi 19 gol.

Baca Juga: Termasuk Sang Kapten, Dua Pemain Dipastikan Arab Saudi Absen Saat Jumpa Timnas Indonesia

Jordi Amat menjelaskan, timnas Indonesia sebenarnya sudah mencoba semua cara.

Mereka secara keseluruhan bermain cukup baik meski berada di bawah tekanan.

Namun, beberapa peluang emas yang terjadi gagal diselesaikan dengan baik.

"Saya pikir kami bermain sangat baik."

"Kami sudah mencoba, kami punya peluang."


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : antara
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Megawati Meroket Lagi ke Tiga Besar Walau Red Sparks Ambyar Digulung Juara Bertahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X