Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Tes MotoGP Barcelona 2024 - Marquez Tempel Bagnaia, Martin Lihat Keunggulan Aprilia, 1 Motor Sudah Hancur Berkeping-keping

By Ardhianto Wahyu - Selasa, 19 November 2024 | 23:24 WIB
Pembalap baru Ducati Lenovo, Marc Marquez, menaiki motornya dalam Tes MotoGP Barcelona di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, 19 November 2024.
MOTOGP.COM
Pembalap baru Ducati Lenovo, Marc Marquez, menaiki motornya dalam Tes MotoGP Barcelona di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, 19 November 2024.

BOLASPORT.COM - Berakhir sudah agenda para pembalap pada tahun ini dengan rampungnya Tes MotoGP Barcelona 2024.

Tes MotoGP Barcelona 2024 menjadi tes pasca-musim di mana para pembalap dan tim mulai bersiap untuk kejuaraan tahun depan.

Sejumlah perubahan pun terlihat dalam sesi yang berlangsung di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol, pada Selasa (19/11/2024).

Sorotan tertuju kepada Jorge Martin dan Marc Marquez, dua jagoan balap yang berganti tim pada musim 2025.

Martin hijrah ke tim pabrikan Aprilia setelah menjadi Juara Dunia di atas motor Ducati.

Meski perayaan juara terlihat dengan kursi emas di garasi Aprilia, Martinator masih merahasikan nomor yang akan dipakainya musim depan.

Di bagian depan, Martin tidak mengenakan nomor balap tetapi hanya dua bintang yang mewakili raihan dua gelar juara dunia di Moto3 (2018) dan MotoGP (2024).

Masa perkenalan pertama Martin dengan motor Aprilia RS-GP sudah diwarnai kecelakaan. Salah satu batas performa sudah dikantongi olehnya.

Baca Juga: Tes MotoGP Barcelona 2024 - Setim Bareng Jorge Martin, Marco Bezzecchi Tak Sabar Belajar di Sisi Juara Dunia

Setidaknya motor yang ditunggangi Martin masih dalam keadaan utuh.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Banyak Berdalih, Herve Renard Beri Pujian ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X