Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 24 November 2024 | 00:02 WIB
Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Indonesia mencetak gol debut dan berhasil membawa Arsenal menang atas Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025.
PREMIERLEAGUE.COM
Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Indonesia mencetak gol debut dan berhasil membawa Arsenal menang atas Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025.

Bola yang melaju kencang tidak mampu dijangkau oleh Mats Selz dan membuat gawang The Forest jebol untuk ketiga kalinya.

Nottingham sebenarnya sempat mencetak gol balasan pada menit ke-89 melalui Jota Silva.

Baca Juga: Liverpool 60,3 Persen Sudah Pasti Juara Liga Inggris, Dominasi Man City Hancur di Tangan Pelatih Debutan

Namun, gol tersebut dianulir oleh wasit Simon Hooper karena Jota berada pada posisi offside terlebih dulu.

Gol dari Nwaneri pun menjadi penutup pertandingan karena hingga peluit panjang berbunyi tidak ada lagi peluang emas yang tercipta.

Dengan kemenangan meyakinkan 3-0 ini, Arsenal tetap menjaga peluang untuk bersaing memperebutkan trofi Liga Inggris musim ini.

The Gunners sejauh ini sudah mengumpulkan 22 poin dari 12 pertandingan di Premier League 2024-2025.

Arsenal 3-0 Nottingham Forest (Bukayo Saka 15', Thomas Partey 52', Ethan Nwaneri 86')

Berikut susunan pemain Arsenal vs Nottingham Forest yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi Premier League:

Arsenal (4-3-3): 22-David Raya; 12-Jurrien Timber (15-Jakub Kiwior 88'), 2-William Saliba, 6-Gabriel Magalhaes, 33-Riccardo Calafiori (17-Oleksandr Zinchenko 67'); 8-Martin Odegaard (53-Ethan Nwaneri 82'), 20-Jorginho (5-Thomas Partey 46'), 23-Mikel Merino; 7-Bukayo Saka (30-Raheem Sterling 82'), 9-Gabriel Jesus, 19-Leandro Trossard

Pelatih: Mikel Arteta

Nottingham Forest (4-2-3-1): 26-Matz Sels; 34-Ola Aina, 31-Nikola Milenkovic, 5-Murillo, 19-Alex Moreno (7-Neco Williams 72'); 22-Ryan Yates, 16-Nicolas Dominguez (24-Ramon Sosa 63'); 21-Anthony Elanga (20-Jota Silva 46'), 18-James Ward-Prowse, 14-Callum Hudson-Odoi; 9-Taiwo Awoniyi (11-Chris Wood 63')

Pelatih: Nuno Espirito Santo

Wasit: Simon Hooper

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Premier League
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Tottenham 4 Gol, Man City Ulangi Catatan Memalukan Jaman Dulu sebelum Messi-Ronaldo Lahir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X