Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vinicius Cedera, Waktunya Kylian Mbappe Jadi Bintang Utama Real Madrid Selama 3 Minggu

By Raka Kisdiyatma Galih - Senin, 25 November 2024 | 23:45 WIB
Momen kebersamaan Kylian Mbappe dan Vinicius Junior dalam sebuah laga Real Madrid di Liga Spanyol 2024-2025.
MIGUEL RIOPA / AFP
Momen kebersamaan Kylian Mbappe dan Vinicius Junior dalam sebuah laga Real Madrid di Liga Spanyol 2024-2025.

BOLASPORT.COM - Kylian Mbappe berpeluang untuk menjadi bintang utama Real Madrid menyusul cedera yang dialami Vinicius Junior selama tiga pekan.

Kabar buruk menimpa raksasa Liga Spanyol, Real Madrid.

Klub ibu kota Spanyol itu kembali dihantam masalah cedera yang kali ini menimpa winger andalannya, Vinicius Junior.

Hal ini menambah daftar panjang riwayat cedera pemain Real Madrid musim ini.

Dalam pernyataan resmi yang dirilis melalui laman resmi dan media sosial klub, Real Madrid mengumumkan Vinicius mengalami cedera pada bisep femoris di kaki kirinya.

"Mengikuti tes yang dilakukan hari ini oleh layanan medis Real Madrid pada pemain kami Vinicius, ia telah didiagnosa mengalami cedera bisep femoris di kaki kirinya. Kemajuannya akan dipantau," demikian bunyi pernyataan resmi Real Madrid.

Sejumlah media asal Spanyol memperkirakan winger kilat asal Brasil itu akan absen selama kurang lebih tiga pekan untuk memulihkan cederanya.

Baca Juga: Tampil Apik sebagai Bek Sayap Kanan, Penerus Toni Kroos di Real Madrid bakal Kembali Jalankan Peran Serupa Lawan Liverpool

Absennya Vinicius bisa jadi berkah buat bintang El Real lainnya, Kylian Mbappe.

Sejak datang ke Real Madrid awal musim ini, Mbappe kesulitan untuk menemukan sentuhan terbaiknya karena nyaris selalu dimainkan sebagai penyerang tengah, yang bukan merupakan posisi naturalnya.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : realmadrid.com
REKOMENDASI HARI INI

Air Masih Tenang di Ducati, Marc Marquez dan Pecco Bagnaia Sejauh Ini Akur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136