Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Sudah Cetak 100 Poin Lebih, Spiker Jebolan Proliga Resmi Dicoret Klub

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 26 November 2024 | 15:00 WIB
Pemain Suwon KEPCO Vixtorm, Luis Elian Estrada, ditandu keluar setelah mengalami cedera saat timnya melawan Cheonan Hyundai Capital Skywalker dalam lanjutan Liga Voli Korea 2024-2025 di Cheonan, Korea Selatan, Rabu (6/11/2024).
KOVO
Pemain Suwon KEPCO Vixtorm, Luis Elian Estrada, ditandu keluar setelah mengalami cedera saat timnya melawan Cheonan Hyundai Capital Skywalker dalam lanjutan Liga Voli Korea 2024-2025 di Cheonan, Korea Selatan, Rabu (6/11/2024).

BOLASPORT.COM - Nasib malang harus dialami spiker asal Kuba yang musim lalu bermain di Proliga dan kini sedang memulai karier pada Liga Voli Korea 2024-2025.

Pemain yang dimaksud adalah Luis Elian Estrada Mazorra.

Elian akhirnya harus rela mengakhiri musim pertamanya di Liga Voli Korea dengan lebih cepat.

Dia resmi dicoret dari klub yang kini dibelanya yakni Suwon KEPCO Vixtorm akibat mengalami cedera parah.

Tragisnya, cedera dialami saat dia berhasil meraih poin kemenangan karena salah mendarat dalam laga melawan Hyundai Capital Skywalker pada awal bulan November ini.

Kedua tim melakoni pertandingan sengit hingga ke set kelima dan kemenangan berhasil diraih tim Elian dengan skor akhir 3-2 (15-25, 17-25, 25-19, 26-24, 24-22).

Pada laga itu, Elian bahkan menyumbang poin terbanyak untuk klubnya dengan raihan 24 angka dan tingkat keberhasilan serangan mencapai 51,11 persen.

Dikutip BolaSport.com dari yna.co.kr, klub akan segera mengganti posisi Elian yang mengalami cedera lutut kiri.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Diam-diam Megawati Stres Juga Saat Red Sparks Hancurkan Tim Legendaris

Situasi yang sangat disayangkan mengingat Elian merupakan pemain yang cukup berpengaruh bagi timnya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : yna.co.kr
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X