Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mohamed Salah Hijrah ke Arab Saudi, Status Cristiano Ronaldo bakal Tak Spesial Lagi

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 29 November 2024 | 15:15 WIB
Winger Liverpool, Mohamed Salah, mencetak gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada pekan ke-30 Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Anfield, Minggu (30/3/2024).
PREMIERLEAGUE.COM
Winger Liverpool, Mohamed Salah, mencetak gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada pekan ke-30 Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Anfield, Minggu (30/3/2024).

BOLASPORT.COM - Andaikata winger Liverpool, Mohamed Salah, memilih hijrah ke Arab Saudi maka status Cristiano Ronaldo bakal tak spesial lagi.

Mohamed Salah akan mendapatkan tawaran istimewa yang bisa mengalahkan Cristiano Ronaldo jika menerima pinangan klub di Liga Arab Saudi.

Desas-desus soal kepergian Mohamed Salah dari Liverpool mulai memanas akhir-akhir ini.

Secara terang-terangan, Mo Salah mengungkapkan bahwa Liverpool belum menyodorkan kontrak baru baginya.

Padahal pemain asal Mesir tersebut adalah salah satu pemain penting The Reds sejak tiba di Anfield pada musim panas 2017.

Kontraknya yang berakhir pada musim panas 2025 membuatnya bakal pergi secara cuma-cuma jika tidak kunjung diperbarui.

Kode-kodenya pun terlihat dengan Mo Salah mengatakan bahwa dirinya lebih dekat untuk keluar daripada berada di dalam skuad.

Baca Juga: Siap-Siap Pisah dengan Ancelotti, Real Madrid Kembali Lirik si Mantan Gagal

Kondisi ini tentu bakal dimanfaatkan oleh berbagai klub untuk mengamankan tanda tangannya pada musim panas tahun depan.

Dinukil BolaSport.com dari Daily Mail, Mo Salah berada di jalur untuk pergi ke Liga Arab Saudi dengan prospek mendapatkan gaji yang menggiurkan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Dailymail.co.uk, Sportbible.com
Komentar (1)
kalau ingin juara, liverpool & salah fokus sj 2 : liga inggris dan liga champions. lepas piala fa & liga. mustahil meraih semuanya. musim depan lebih baik pindah ke liga arab sebagai bekal menikmati hari tua.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
28
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
29
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
28
60
2
Barcelona
26
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Sevilla
27
36
10
Rayo Vallecano
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Milan
29
47
8
Roma
28
46
9
Fiorentina
28
45
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X