Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prakiraan Formasi Venezia Vs Como - Kiper Berdarah Indonesia Masih Disetrap, Jay Idzes Hadapi Juara EURO 2020

By Dwi Widijatmiko - Sabtu, 7 Desember 2024 | 07:40 WIB
Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, kelihatannya akan menghadapi seorang juara EURO 2020 saat membela Venezia melawan Como di Liga Italia, Minggu (8/12/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, kelihatannya akan menghadapi seorang juara EURO 2020 saat membela Venezia melawan Como di Liga Italia, Minggu (8/12/2024).

BOLASPORT.COM - Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, diperkirakan akan menghadapi penyerang lawan yang berstatus juara EURO 2020 saat membela Venezia melawan Como dalam lanjutan Liga Italia.

Duel dua penghuni zona degradasi klasemen Serie A akan mentas pada pekan ke-15, Minggu (8/12/2024) di Stadion Pier Luigi Penzo.

Tim tuan rumah Venezia yang berada di dasar klasemen menjamu Como yang menduduki peringkat 18.

Venezia baru mengoleksi 8 poin dari 14 pertandingan sementara Como hanya memiliki 3 poin lebih banyak.

Pertandingan ini akan terasa spesial bagi pencinta Liga Italia di Indonesia.

Pasalnya, ada kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, yang menjadi pemain andalan Venezia.

Sementara itu, Como adalah klub yang kental beraroma Indonesia karena dimiliki oleh Grup Djarum.

Menjelang pertandingan hidup-mati ini, prakiraan formasi kedua tim sudah mulai beredar.

Seperti biasa, Idzes akan menjadi andalan di lini belakang I Lagunari.

Dia akan dibantu Michael Svoboda dan Marin Sverko sementara Alfred Duncan dipastikan absen karena akumulasi kartu.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Tuttomercatoweb.com

Komentar (1)
jangan di ragukan lagi sensasi di liga bintang pragmatic news gacor parah , apalagi gaskan terus modal receh jadi jutaannn!! #ligabintang#ligabintangnews #slot#slotpragmaticnews wa : +62 877-5851-2391

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X