BOLASPORT.COM - Pemain yang dijuluki Si Harimau Kecil, Vitor Roque, menjadikan bintang Real Madrid sebagai panutan usai tersisih di Barcelona.
Barcelona memboyong Vitor Roque dari Athletico Paranaense pada bursa transfer musim panas 2023.
Dia direkrut dengan harga tidak murah.
Total nilai transfernya mencapai 61 juta euro.
Meski dibeli pada musim panas tahun lalu, Roque baru pindah ke Barcelona pada jendela transfer Januari 2024.
Setelah tiba di Barcelona, Roque langsung dihadapkan dengan ekspektasi besar.
Penyerang asal Brasil itu diharapkan mampu menjadi striker masa depan Barcelona mengingat biaya transfernya sangat mahal.
Namun, Roque justru gagal memenuhi harapan tersebut selama setengah musim berkostum El Barca.
Roque pun tersisih di Barcelona.
Baca Juga: Real Madrid Lagi Bapuk, Kompatriot Lionel Messi Sesumbar Atalanta Dulang Tiga Poin
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar