Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dijelaskan Kepala Kru, Berjasanya Gresini dalam Karier Marc Marquez

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 10 Desember 2024 | 14:45 WIB
Pembalap Gresini, Marc Marquez, bereaksi di podium pertama MotoGP Australia 2024 di Sirkuit Phillip Island, Minggu (20/10/2024).
WILLIAM WEST/AFP
Pembalap Gresini, Marc Marquez, bereaksi di podium pertama MotoGP Australia 2024 di Sirkuit Phillip Island, Minggu (20/10/2024).

BOLASPORT.COM - Marc Marquez tidak sendirian dalam mengembalikan kepercayaan dirinya setelah beberapa tahun mengalami periode sulit di Honda.

Marquez awalnya juga tak langsung nyetel di atas motor Desmosedici GP23.

Pembalap asal Cervera itu juga seringkali mengalami kesulitan pada sesi latihan di hari jumat.

Dia juga beberapa kali harus memulai dari sesi kualifikasi (Q2).

Musim pertama Marquez di Gresini hanya lebih untuk memahami aspek motor.

Kepala kru Marc Marquez yakni Frankie Carchedi mengungkapkan peningkatan yang dialami juara dunia delapan kali itu selama di Gresini.

Peningkatan yang paling menyenangkan dialami Marquez adalah mulai memiliki kecepatan ketika tikungan ke kanan.

Diketahui, Marquez lebih banyak mengandalkan tikungan ke kiri semenjak dirinya mengalami cedera humerus lengan kanan.

Baca Juga: Murid Rossi di Level Lain, Jorge Martin Pilih Bagnaia Ketimbang Marc Marquez untuk Favorit Juara MotoGP 2025

"Musim ini lebih tentang memahami setiap aspek motor. Setiap pembalap, tidak peduli siapa mereka, memiliki kekuatan dan kelemahan," kata Carchedi, dilansir BolaSport.com dari Crash.net.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
33
49
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X