Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Buruk! PSSI Ragukan Tim Geypens dan Dion Markx Bisa Bela Timnas U-20 Indonesia di Piala Asia U-20 2025

By Wila Wildayanti - Jumat, 13 Desember 2024 | 14:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (kiri) bersalaman dengan calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Tim Geypens (kanan).
INSTAGRAM/@ERICKTHOHIR
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (kiri) bersalaman dengan calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Tim Geypens (kanan).

Arya mengaku melihat situasi ini memang berat, tetapi selama ini DPR RI juga telah mensupport PSSI.

Selama ini semuanya berjalan dengan lancar dan baik, hanya saja untuk Tim Geypens dan Dion Markx ini memang prosesnya terlalu mepet.

Sementara DPR RI diketahui mulai reses pada 6 Desember lalu, sehingga jadwalnya memang mepet dan sulit untuk bisa mengejar jadwal dari AFC.

“Kalau yang lain kan biasanya kita hanya perlu waktu seminggu (buat pendaftaran ke AFC), tapi ini satu bulan sebelum harus submit seluruh dokumen,” kata Arya Sinulingga.

Melihat situasi ini, Arya mengaku memang berat Tim Geypens dan Dion Markx bisa bergabung dengan tim di Piala Asia U-20 2025 mendatang.

“Ya kalau liat tanggal seperti itu berat. Kita jujur saja,” jelasnya.

Walaupun terancam membela Timnas U-20 Indonesia di ajang Asia tersebut.

PSSI menekankan bahwa proses naturalisasi Tim Geypens dan Dion Markx tetap akan dilanjutkan.

Baca Juga: 3 Calon Pemain Naturalisasi Dipastikan Tak Ikut TC Timnas U-20 Indonesia di Korea Selatan

Pasalnya, kedua pemain ini tak hanya ditargetkan untuk event tersebut saja.

Namun,Tim Geypens dan Dion Markx diharapkan juga bisa menambah kekuatan tim Merah Putij ke depannya.

“Lanjut dong (proses naturalisasi). Kami tidak hanya mengejar itu (Piala Asia U-20 2025),” tegas Arya.

“Kami butuh habis ini, kan ada Piala Asia U-23, bisa saja mereka masuk di U-23.”

“Ada SEA Games, bisa saja mereka masuk SEA Games. Jadi banyak ini,” tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jurnalis ESPN Soroti Marselino Ferdinan yang Dapat Kartu Merah Usai Timnas Indonesia Ditahan Laos

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
14
35
2
Chelsea
15
31
3
Arsenal
15
29
4
Man City
15
27
5
Nottm Forest
15
25
6
Aston Villa
15
25
7
Brighton
15
24
8
Bournemouth
15
24
9
Brentford
15
23
10
Fulham
15
23
Klub
D
P
1
Persebaya
14
33
2
Persib
12
26
3
Persija Jakarta
14
25
4
Persita
14
24
5
Borneo
14
23
6
Arema
14
22
7
PSM
13
22
8
PSBS Biak
14
21
9
Bali United
13
21
10
Dewa United
14
19
Klub
D
P
1
Barcelona
17
38
2
Real Madrid
16
36
3
Atlético Madrid
16
35
4
Athletic Club
17
32
5
Villarreal
15
26
6
Real Sociedad
16
24
7
Osasuna
16
24
8
Mallorca
17
24
9
Girona
16
22
10
Celta Vigo
16
21
Klub
D
P
1
Atalanta
15
34
2
Napoli
15
32
3
Inter
14
31
4
Fiorentina
14
31
5
Lazio
15
31
6
Juventus
15
27
7
Milan
14
22
8
Bologna
14
22
9
Udinese
15
20
10
Empoli
15
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X