Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Real Madrid Hanya 7 Menit di Singgasana, Jesus Navas Ucap Salam Terakhir

By Beri Bagja - Minggu, 15 Desember 2024 | 05:53 WIB
Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham, tak cukup mendatangkan kemenangan saat timnya ditahan Rayo Vallecano dalam duel Liga Spanyol di Estadio Vallecas (14/12/2024).
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham, tak cukup mendatangkan kemenangan saat timnya ditahan Rayo Vallecano dalam duel Liga Spanyol di Estadio Vallecas (14/12/2024).

BOLASPORT.COM - Real Madrid hanya 7 menit berada di singgasana klasemen Liga Spanyol secara virtual, sedangkan Sevilla menggelar pesta perpisahan untuk Jesus Navas.

Pekan ke-17 Liga Spanyol menyediakan peluang bagi Real Madrid untuk menyalip rival bebuyutan mereka, Barcelona, ke puncak klasemen.

Los Blancos tampil lebih dulu dengan bertamu ke markas musuh sewilayah, Rayo Vallecano, Sabtu (14/12/2024) malam waktu setempat.

Adapun Barca dijadwalkan menjamu Leganes di Stadion Lluis Companys sehari berikutnya atau Minggu malam waktu lokal.

Sebelum bertanding pekan ini, Madrid mengoleksi 36 poin di peringkat kedua.

Barca menjulang di puncak dengan raihan 38 angka.

Skenario terbaik bagi Madrid ialah menang di Vallecas untuk menyalip sang rival dengan keunggulan satu angka, minimal selama 24 jam.

Namun, pasukan Carlo Ancelotti malah dikejutkan dengan perfroma trengginas tuan rumah.

Vallecano unggul 2-0 lebih dulu berkat gol-gol sundulan Unai Lopez (4') dan Abdul Mumin (36').

Madrid kemudian mencoba bangkit.


Editor : Beri Bagja
Sumber : laliga.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
20
47
2
Nottm Forest
21
41
3
Arsenal
20
40
4
Chelsea
21
37
5
Newcastle
20
35
6
Man City
21
35
7
Bournemouth
21
34
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
21
30
10
Brentford
21
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
19
44
2
Real Madrid
19
43
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
19
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
19
28
8
Girona
19
28
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
20
47
2
Inter
18
43
3
Atalanta
20
43
4
Lazio
20
36
5
Juventus
20
34
6
Fiorentina
19
32
7
Milan
19
31
8
Bologna
18
29
9
Udinese
20
26
10
Roma
20
24
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X