Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Statistik Brutal Amad Diallo di Derbi Manchester, Pakai Mode Kesurupan Messi

By Ade Jayadireja - Senin, 16 Desember 2024 | 10:36 WIB
Setelah menjadi mimpi buruk bagi Pep Guardiola, Amad Diallo panen pujian dari legenda dan kapten Manchester United.
PREMIERLEAGUE.COM
Setelah menjadi mimpi buruk bagi Pep Guardiola, Amad Diallo panen pujian dari legenda dan kapten Manchester United.

BOLASPORT.COM - Lionel Messi dari Pantai Gading, begitu julukan Amad Diallo, menorehkan statistik 'brutal' saat membantu Manchester United mengalahkan Manchester City.

Manchester United berhasil membawa pulang tiga poin dari kandang Manchester City dalam matchday ke-16 Liga Inggris 2024-2025.

Mentas di Etihad Stadium, Minggu (15/12/2024), mereka membekuk tim tetangga secara dramatis dengan skor 2-1.

Dikatakan dramatis karena United meraih kemenangan lewat jalur comeback pada menit-menit akhir.

Gawang kawalan Andre Onana bobol lebih dulu oleh sundulan Josko Gvardiol.

Setelah jeda pertandingan, Amad Diallo mendorong Man United untuk membalikkan keadaan.

Pemain sayap berusia 22 tahun itu menghadirkan momen ajaib dalam waktu empat menit sebelum waktu normal di babak kedua berakhir.

Laga memasuki menit ke-86, Diallo memaksa Matheus Nunes untuk melakukan pelanggaran terhadap dirinya yang berujung penalti untuk United.

Bruno Fernandes maju sebagai eksektor dan berhasil menyamakan kedudukan lewat titik putih.

Empat menit usai membuka pintu penalti, Diallo menjadi penentu kemenangan United melalui sebuah gol indah.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Whoscored.com
REKOMENDASI HARI INI

Statistik Brutal Amad Diallo di Derbi Manchester, Pakai Mode Kesurupan Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
16
30
4
Nottm Forest
16
28
5
Man City
16
27
6
Aston Villa
16
25
7
Bournemouth
15
24
8
Fulham
16
24
9
Brighton
16
24
10
Tottenham
16
23
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
14
24
7
PSM
14
23
8
Arema
14
22
9
PSBS Biak
14
21
10
Dewa United
14
19
Klub
D
P
1
Barcelona
18
38
2
Atlético Madrid
17
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
18
33
5
Mallorca
18
27
6
Villarreal
16
26
7
Real Sociedad
17
25
8
Osasuna
17
25
9
Real Betis
17
24
10
Girona
17
22
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
14
31
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
15
31
6
Juventus
16
28
7
Bologna
15
25
8
Milan
15
23
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X