Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Kehilangan Pelatih Ganda Putri saat Top-topnya setelah Kang Kyung-jin Kembali ke Korea Selatan

By Nestri Y - Sabtu, 28 Desember 2024 | 13:40 WIB
Kang Kyung-Jin (kanan) saat melatih negaranya Korea Selatan dan berselebrasi bersama  Chae Yu-jung pada Surdirman Cup 2017
PATRICK HAMILTON/AFP
Kang Kyung-Jin (kanan) saat melatih negaranya Korea Selatan dan berselebrasi bersama Chae Yu-jung pada Surdirman Cup 2017

BOLASPORT.COM - Pelatih kawakan Kang Kyung-jin telah memutuskan kembali ke Korea Selatan dan hengkang dari pelatnas China mulai tahun 2025.

Keputusan besar diambil Kang Kyung-jin yang pada akhir tahun 2024 ini memilih mundur dari Asosiasi Bulu Tangkis China (CBA).

Kang sebelumnya dipercaya sebagai pelatih ganda putri China.

Dahulu, penunjukkan mantan pemain top Korea Selatan itu tak lepas dari niat China untuk punya pasangan ganda putri gacor.

Maklum, saat itu, Korea Selatan dikenal sebagai pawang dari para ganda putri Jepang yang sangat sulit dikalahkan di era pasca-Olimpiade Rip 2016.

Baca Juga: Hutang Tahunan Pebulu Tangkis Malaysia, Ditagih Akhiri Kering Gelar pada Malaysia Open 2025

Keputusan CBA merekrut Kang pun tak keliru.

Kehadirannya membawa filosofi baru gaya main ganda putri Korea Selatan yang dipadukan dengan style China yang agresif menyerang. 

Hasilnya sangat positif, terutama pada tahun ini.

China berhasil meraih medali emas ganda putri China melalui Chen Qing Chen/Jia Yi Fan. 


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : yna.co.kr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Arsenal
18
36
3
Chelsea
18
35
4
Nottm Forest
18
34
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
18
26
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X