Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Kelebihan Patrick Kluivert yang Tak Dimiliki Shin Tae-yong

By Arif Setiawan - Jumat, 10 Januari 2025 | 07:30 WIB
Kolase foto mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kiri), dan pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert.
KOMPAS.COM & FRANCK FIFE / AFP
Kolase foto mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kiri), dan pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert.

BOLASPORT.COM - Pelatih anyar Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, memiliki dua kelebihan yang tak dimiliki Shin Tae-yong.

Pertama adalah soal bahasa.

Seperti yang diketahui, bahasa kerap dinilai sebagai kelemahan Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong selalu menggunakan penerjemah ketika melatih Timnas Indonesia.

Hal ini bahkan sempat disoroti oleh CEO Persebaya Surabaya, Azrul Ananda.

Azrul Ananda menilai pelatih top seharusnya menguasai lebih dari satu bahasa.

"Beliau tak bisa berbahasa Indonesia, juga tak bisa berbahasa Inggris."

"Ini membutuhkan struktur kompleks melibatkan penerjemah, baik Korea-Indonesia maupun Korea-Inggris, bahkan mungkin Indonesia-Inggris," ucap Azrul Ananda, dilansir BolaSport.com dari Antara.

"Di zaman sekarang ini, kemampuan multibahasa sudah tidak bisa terelakkan."

Baca Juga: Kritik Pedas Media Korea Selatan soal Pemecatan Shin Tae-yong dan Penunjukkan Pelatih Baru Timnas Indonesia dalam 51 Jam


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
31
73
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Man City
32
55
5
Aston Villa
32
54
6
Chelsea
31
53
7
Newcastle
30
53
8
Fulham
31
48
9
Brighton
32
48
10
Bournemouth
31
45
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
31
70
2
Real Madrid
30
63
3
Atlético Madrid
30
60
4
Athletic Club
30
54
5
Villarreal
29
48
6
Real Betis
30
48
7
Celta Vigo
31
43
8
Mallorca
31
43
9
Real Sociedad
31
41
10
Rayo Vallecano
30
40
Klub
D
P
1
Inter
32
71
2
Napoli
31
65
3
Juventus
32
59
4
Atalanta
31
58
5
Bologna
31
57
6
Lazio
31
55
7
Roma
31
53
8
Fiorentina
31
52
9
Milan
32
51
10
Torino
31
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X