Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Bursa Transfer Paruh Musim Persija - Dua Datang Dua Pergi

By Arif Setiawan - Kamis, 16 Januari 2025 | 14:30 WIB
Skuat Persija Jakarta (skuad Persija Jakarta) sedang berfoto bersama di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat Persija Jakarta (skuad Persija Jakarta) sedang berfoto bersama di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara.

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta tak terlalu banyak bergerak pada bursa transfer paruh musim Liga 1 2024-2025.

Pergerakan pertama Persija pada bursa transfer paruh musim terlihat pada 6 Januari 2025.

Kala itu, Persija mengumumkan pemain pertama yang pergi.

Sosok yang dimaksud yakni Pedro Dias.

Pemain asal Brasil itu diniai tak bisa tampil maksimal di Liga 1 2024-2025.

Pedro Dias bahkan tercatat hanya mendapat kesempatan bermain 4 kali musim ini.

Tak butuh waktu lama bagi Persija untuk mencari pengganti Pedro Dias.

Tak berselang lama, Macan Kemayoran mengumumkan kedatangan Pablo Andrade.

Bek asal Brasil itu dikontrak enam bulan dengan opsi perpanjangan.

Baca Juga: Borneo FC Resmi Kenalkan Pelatih Baru, Pernah Jadi Bagian Stoke City dan Brighton

Satu hari berselang yakni 7 Januari 2025, Persija kembali mengumumkan rekrutan anyar.

Pemain Persija Jakarta, Yandi Sofyan
Media Persija
Pemain Persija Jakarta, Yandi Sofyan

Kali ini ada pemain lokal bernama Yandi Sofyan.

Pemain berusia 32 tahun itu didatangkan Persija dari Maulut United dengan status pinjaman hingga akhir musim.

Dua hari berselang, kejutan datang dari Persija.

Tim asuhan Carlos Pena memutuskan untuk melepas Riko Simanjuntak.

Riko Simanjuntak pergi ke PSS Sleman dengan status pinjaman hingga akhir musim.

Berikut rekap bursa transfer paruh musim Liga 1 2024-2025 Persija Jakarta:

Masuk:

Pablo Andrade
Yandi Sofyan

Keluar:

Pedro Dias
Riko Simanjuntak.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
20
47
2
Arsenal
21
43
3
Nottm Forest
21
41
4
Newcastle
21
38
5
Chelsea
21
37
6
Man City
21
35
7
Aston Villa
21
35
8
Bournemouth
21
34
9
Fulham
21
30
10
Brentford
21
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
19
44
2
Real Madrid
19
43
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
19
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
19
28
8
Girona
19
28
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
20
47
2
Inter
19
44
3
Atalanta
20
43
4
Lazio
20
36
5
Juventus
20
34
6
Fiorentina
19
32
7
Milan
19
31
8
Bologna
19
30
9
Udinese
20
26
10
Roma
20
24
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X