Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Real Madrid Siap-siap Disalip Atletico Madrid, Kompetisi Semakin Panas

By Ade Jayadireja - Minggu, 2 Februari 2025 | 05:41 WIB
Real Madrid dikalahkan Espanyol pada lanjutan Liga Spanyol 2024-2025.
MANAURE QUINTERO / AFP
Real Madrid dikalahkan Espanyol pada lanjutan Liga Spanyol 2024-2025.

BOLASPORT.COM - Persaingan duo Madrid di papan atas klasemen Liga Spanyol 2024-2025 semakin panas setelah menuai hasil berbeda.

Real Madrid dan Atletico Madrid sama-sama memainkan pekan ke-22 pada Sabtu (1/2/2025).

Hasilnya, dua jagoan ibukota Spanyol mengalami nasib berbeda.

Atletico Madrid berhasil mencuri tiga poin ketika menjamu Mallorca.

Mentas di Riyadh Air Metropolitano, tim besutan Diego Simeone menang 2-0.

Pesta Atletico dibuka oleh gol Samuel Lino pada menit ke-26.

Memasuki masa injury time babak kedua, gol dari Antoine Griezmann mengunci kemenangan tuan rumah.

Beralih ke RCDE Stadium, Real Madrid dibuat terkejut oleh Espanyol.

Mereka dikalahkan tim pejuang degradasi itu dengan kedudukan 0-1.

Gol tunggal Carlos Romero membuat Madrid gagal menggondol poin.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
28
51
4
Man City
28
47
5
Chelsea
27
46
6
Brighton
28
46
7
Aston Villa
29
45
8
Newcastle
27
44
9
Bournemouth
27
43
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Atlético Madrid
26
56
3
Real Madrid
26
54
4
Athletic Club
26
48
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
26
38
7
Rayo Vallecano
26
36
8
Celta Vigo
27
36
9
Mallorca
26
36
10
Real Sociedad
26
34
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
27
57
3
Atalanta
27
55
4
Juventus
27
52
5
Lazio
27
50
6
Bologna
27
47
7
Fiorentina
27
45
8
Milan
28
44
9
Roma
27
43
10
Udinese
27
39
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X