Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ajak Anak Indonesia Berkompetisi Sehat Lewat Pekan Olahraga Penabur 2025

By Alif Mardiansyah - Selasa, 11 Februari 2025 | 14:40 WIB
Suasana laga basket dalam turnamen Pekan Olahraga Penabur 2025.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Suasana laga basket dalam turnamen Pekan Olahraga Penabur 2025.

BOLASPORT.COM - BPK Penabur Jakarta menggelar Pekan Olahraga Penabur 2025 untuk mendorong anak-anak Indonesia bersaing dengan sehat dalam berkompetisi.

Pekan Olahraga Penabur (POP) 2025 diikuti sekitar 1.500 anak dengan rentan usia 1,5 tahun hingga 11 tahun dari berbagai sekolah.

POP 2025 diadakan dengan tujuan memberikan motivasi anak Indonesia agar berkompetisi secara sportif.

Sehingga, nantinya terbentuk generasi berkarakter unggul sekaligus sehat jasmani sejak dini.

Hal itu disampaikan oleh Sukarni selaku Kepala Jenjang SDK Penabur Jakarta.

"Nilai-nilai moral seperti kejujuran, kerja sama, kolaborasi, dan komunikasi yang baik terbentuk dalam ajang POP 2025," kata Sukarni kepada awak media termasuk BolaSport.com.

Baca Juga: Prediksi 3 Kiper yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia, Maarten Paes Kunci Slot, Ernando Ari Tersisih?

"Kemudian keinginan bersaing secara sehat, disiplin, dan sikap tangguh juga dapat terbentuk lewat ajang ini," sambungnya.

POP 2025 jsudah dibuka sejak 18 Januari 2025 dan mulai digelar di sejumlah titik sekolah yang menjadi lokasi babak penyisihan jenjang SD.

Beberapa lokasi tersebut yakni SDK 4 Penabur, SDK Penabur Gading Serpong, SDK Penabur Harapan Indah, dan SDK Penabur Kota Wisata.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X