Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Septian Bagaskara Janji Balas Kepercayaan Patrick Kluivert, Buat Satu Janji di Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 13 Maret 2025 | 17:45 WIB
Penyerang Dewa United, Septian Bagaskara, saat melakukan pemanasan di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Senin (10/3/2025) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang Dewa United, Septian Bagaskara, saat melakukan pemanasan di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Senin (10/3/2025) malam.

BOLASPORT.COM - Septian Bagaskara akan menanti debutnya bersama timnas Indonesia.

Septian masuk dalam 27 pemain yang dipanggil oleh Patrick Kluivert.

Pemain asal Dewa United ini akan bersaing bersama Ole Romeny, Rafael Struick, Ramadhan Sananta, dan Hokky Caraka di posisi striker.

Menariknya, dia datang dengan modal penting yakni tujuh gol dan satu asis dari 26 pertandingan.

Tentunya, ada beberapa penilaian khusus dari Patrick untuk membawa pemain tersebut ke timnas.

Baca Juga: Mees Hilgers Ungkap Dua Kekuatan Utama Timnas Indonesia, Sebut Satu Lawan Paling Kuat

Septian Bagaskara menjelaskan bahwa sebelumnya dia fokus ke klub.

Apalagi, Dewa dalam persaingan ketat di papan atas klasemen Liga 1.

Tentunya, pemanggilan ke timnas adalah sebuah kebanggan bagi pemain sepak bola.

"Tak menyangka karena saya waktu itu fokus dengan tim juga."


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Close Ads X