Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden Prabowo Resmikan 17 Stadion, Ini Janji Ketum PSSI Erick Thohir

By Wila Wildayanti - Senin, 17 Maret 2025 | 22:00 WIB
Presiden RI Prabowo resmikan 17 stadion serentah setelah selesai direnovasi, di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/3/2025).
PSSI
Presiden RI Prabowo resmikan 17 stadion serentah setelah selesai direnovasi, di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/3/2025).

BOLASPORT.COM - Presiden Republik Indonesia (RI), Prabowo Subianto meresmikan 17 stadion secara serentak di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/3/2025).

Ketua Umum PSSI Erick Thohir ikut hadir langsung dalam peresmian 17 satadion yang telah direnovasi di sembilan provinsi di Indonesia.

Seperti diketahui, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah memulai renovasi stadion sejak tahun 2023.

Renovasi Stadion Kanjuruhan di Malang menjadi salag satu stadion yang dimulai pada tahun 2023 lalu.

Baca Juga: PSSI Pastikan Timnas Indonesia Hanya Diperkuat 23 Pemain Lawan Australia

Proses renovasi ini dilakukan setelah adanya Tragedi Kanjuruhan yang mengakibatkan 135 orang meninggal pada 1 Oktober 2022.

Akibat kericuhan terjadi di situ, stadion Kanjuruhan pun direnovasi oleh sejak tahun 2023.

Sementara itu, terdapat 22 stadion yang direnovasi pada tahun 2024 lalu, dan akhirnya 2025 ini terdapat 17 stadion yang akhirnya diresmikan Presiden Prabowo.

Stadion-stadion yang telah direnovasi pemerintah pusat melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) merupakan bagian dari komitmen pemerintah dalam meningkatkan kualitas infrastruktur sepak bola di Indonesia, sekaligus mendukung pengembangan olahraga nasional.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengapresiasi setinggi-tingginya kepada pemerintah yang memberikan dukungan besar kepada PSSI melakukan transformasi sepakbola Indonesia.



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X