Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Live di Indosiar, Inilah Jadwal Lengkap Perjuangan Timnas U-23 Indonesia di ASEAN Cup U-23 2025

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 19 Juni 2025 | 20:45 WIB
Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta sebagai venue laga Timnas U-23 Indonesia di fase grup ASEAN Cup U-23 2025.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta sebagai venue laga Timnas U-23 Indonesia di fase grup ASEAN Cup U-23 2025.

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Indonesia bakal melakoni turnamen ASEAN Cup U-23 2025 di kandang sendiri.

Skuad Garuda Muda bakal dilatih oleh Gerald Vanenburg di turnamen ini.

Timnas U-23 Indonesia bakal bertarung dengan Brunei Darussalam, Filipina, dan Malaysia di fase grup.

Semua pertandingan bakal digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

Timnas U-23 Indonesia bakal membuka petualangan pada Selasa, 15 Juli 2025.

Tiga hari kemudian, Garuda Muda bakal menantang Filipina.

Pada laga pamungkas, Timnas U-23 Indonesia bakal menantang rival terbesarnya yaitu Malaysia pada 21 Juli 2025.

Gerald Vanenburg sudah mempersiapkan tim untuk turnamen ini.

Baca Juga: Bermain di SUGBK, Timnas Indonesia akan Lawan Dua Negara Timur Tengah di FIFA Matchday September 2025


Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X