Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cuma Raih Satu Poin, Pelatih Borussia Dortmund Kecewa ke Pierre-Emerick Aubameyang

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 18 Oktober 2017 | 08:35 WIB
Pelatih Borussia Dortmund, Peter Bosz, dalam pertandingan timnya versus APOEL Nicosia pada matchday ketiga Liga Champions, Rabu (18/10/2017) dini hari WIB.
KHALED DESOUKI/AFP
Pelatih Borussia Dortmund, Peter Bosz, dalam pertandingan timnya versus APOEL Nicosia pada matchday ketiga Liga Champions, Rabu (18/10/2017) dini hari WIB.

Pelatih Borussia Dortmund, Peter Bosz, tidak puas dengan hasil imbang 1-1 timnya melawan APOEL Nicosia pada matchday ketiga Liga Champions Grup H di Stadion GSP Nicosia, Rabu (18/10/2017) dini hari WIB.

Dortmund tertinggal lebih dulu via gol Mickael Pote pada menit ke-62 sebelum Sokratis Papastathopoulos membalas lewat gol menit ke-67.

Satu poin dari pertandingan itu membuat Dortmund tertahan di peringkat ketiga Grup H dengan satu poin.

Peter Bosz selaku juru taktik tidak puas dengan hasil tersebut.

(Baca Juga: Harry Kane Menuju Status Kapten Inggris, Nasib 5 Pendahulunya Minim Prestasi)

"Hasil imbang ini mengecewakan. Kami sudah bermain bagus di awal, tetapi tidak berlanjut. Dortmund justru melambat," ujarnya.

Secara khusus, Bosz menyesalkan kegagalan timnya mencetak gol cepat dan justru harus mengatasi ketertinggalan.

"Dalam pertandingan seperti ini, penting agar Dortmund mencetak gol lebih dulu. Kami punya peluang itu pada babak pertama, tetapi gagal memanfaatkannya," kata eks pelatih Ajax Amsterdam itu.

(Baca Juga: 5 Profesi Tidak Biasa Para Eks Pesepak Bola, dari Politisi Sampai Mata-mata!)

Pelatih asal Belanda tersebut pun kecewa dengan penampilan mesin gol timnya, Pierre-Emerick Aubameyang, karena gagal mencetak gol.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Diramal Bisa Ambyar di Ducati pada MotoGP 2025 karena Francesco Bagnaia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X