Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akhiri Paceklik 18 Bulan, Balas Dendam Sempurna Ashley Young untuk Premier League

By Sri Mulyati - Rabu, 29 November 2017 | 14:37 WIB
Gelandang Brighton & Hove Albion, Anthony Knockaert (kiri), berduel dengan pemain Manchester United, Ashley Young, dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 25 November 2017.
OLI SCARFF/AFP
Gelandang Brighton & Hove Albion, Anthony Knockaert (kiri), berduel dengan pemain Manchester United, Ashley Young, dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 25 November 2017.

Pemain sayap Manchester United, Ashley Young, berhasil membukukan catatan manis saat menghadapi Watford pada Rabu (29/11/2017).

Ashley Young mencetak dua gol dalam kemenangan 4-2 Manchester United atas sang lawan.

Laga tersebut menjadi kali pertama Ashley Young mencetak gol di Premier League atau kasta tertinggi Liga Inggris musim ini.

Jika ditilik lebih jauh, ini juga merupakan kali pertama Ashley Young mencetak gol sejak laga melawan Bournemouth pada 17 Mei 2016.

Ia lebih banyak berkutat dengan cedera musim lalu sehingga kurang bisa tampil maksimal membela Manchester United.

(Baca Juga: Arsenal Tikung Real Madrid untuk Datangkan Kapten Olympique Lyon)

Tak pelak, Young segera meluapkan kegembiraannya mencetak gol di akun Twitter miliknya.

"Raihan tiga poin yang bagus di kandang lawan. Saya sangat menikmati laga melawan Watford dibandingkan dengan musim lalu," tulis Young dalam akun Twitter miliknya, @young18.

"Tak perlu berpikir keras, @premierleague, Anda tak akan mengambil dua gol itu dari saya," lanjut Young.

Pernyataan kedua Young tersebut merupakan sindiran kepada Premier League pada laga melawan Brighton & Hove Albion, Sabtu (25/11/2017).


Editor : Beri Bagja
Sumber : twitter.com/young18

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X