Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fan Manchester United Mengecam Pep Guardiola Berbohong soal Kondisi David Silva

By Sri Mulyati - Sabtu, 9 Desember 2017 | 10:57 WIB
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memberikan instruksi pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Etihad, Minggu (5/11/2017). Terlihat Guardiola memakai pin pita kuning sebagai tanda solidaritas terhadap Catalonia.
OLI SCARFF/AFP
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memberikan instruksi pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Etihad, Minggu (5/11/2017). Terlihat Guardiola memakai pin pita kuning sebagai tanda solidaritas terhadap Catalonia.

Permainan psikologis yang ditunjukkan Pep Guardiola jelang Derbi Manchester ternyata membuat murka fan Manchester United.

Pelatih Manchester City tersebut sempat mengatakan bahwa David Silva diragukan tampil untuk laga melawan Manchester United di Liga Inggris, Minggu (10/12/2017).

David Silva memang tak dibawa serta saat Man City menghadapi Shakhtar Donetsk di Liga Champions.

Jose Mourinho sebagai pelatih Manchester United sudah mencium bau kebohongan Guardiola akan pernyataannya tersebut.

"Kabar Alexandre Lacazette (Arsenal) dan David Silva cedera itu bohong. Lawan-lawan kami semua menggunakan cara itu," kata Mourinho seperti dilansir BolaSport.com dari Telegraph.

(Baca Juga: Man United Vs Man City - Jose Mourinho Tanpa Persiapan Spesial Saat Paul Pogba Absen)

Pernyataan Mourinho terbukti benar karena kini Pep Guardiola telah mengonfirmasi bahwa David Silva sudah sepenuhnya pulih dan siap bermain.

"Setelah sempat diragukan, David Silva mengaku bahwa ia telah pulih dan siap bermain di laga ini," kata Guardiola.

Tak pelak, fan Manchester United pun murka karena hal ini.

Mereka memuji Jose Mourinho yang telah berhasil mencium kebohongan Guardiola sebelumnya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : manchestereveningnews.co.uk, Twitter.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X