Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengapa Jose Mourinho Sering Tak Bawa Henrikh Mkhitaryan di Bangku Cadangan?

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Kamis, 14 Desember 2017 | 17:53 WIB
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, tersungkur dalam laga Piala Super Eropa kontra Real Madrid di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.
DIMITAR DILKOFF/AFP
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, tersungkur dalam laga Piala Super Eropa kontra Real Madrid di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.

Banyak yang bertanya-tanya mengapa Henrikh Mkhitaryan kini kerap tak terlihat dalam skuat Manchester United yang melakoni pertandingan.

Mkhitaryan memulai musim dengan performa yang menawan, mencetak lima assist dari tiga laga perdana musim ini di Liga Inggris.

Namun memasuki bulan November, nama Mkhitaryan mulai hilang dari tim United yang berlaga.

Pemain 28 tahun itu hanya bermain dua kali sepanjang bulan.

(Baca juga: Dari Gaji, Seharusnya Burnley Ada di Zona Degradasi, Bukan Zona Eropa)

Tak hanya gagal menjadi starter, Mkhitaryan bahkan sering tak masuk dalam tujuh pemain yang duduk di bangku cadangan.

Soal ini, Jose Mourinho mencoba menjawab pertanyaan tersebut seperti dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Saya cuma bisa memiliki enam pemain di bangku cadangan (selain kiper) dan saya mencoba memiliki keseimbangan disana," ujar Mourinho.

"Saya punya dua bek yang bisa bermain di area lain, saya punya Ashley Young yang bisa melapis posisi sayap dan wing-back," tutur Pria asal Portugal tersebut.


Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan (kanan), berduel dengan pemain West Ham United, Pedro Obiang, dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 13 Agustus 2017.(OLI SCARFF/AFP)


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Tidak Panggil Pemain Senior dan Abroad untuk Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X