Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Joao Mario Perlu Sabar demi Hindari Kutukan Nomor 10 Inter Milan

By Theresia Simanjuntak - Kamis, 16 November 2017 | 14:50 WIB
Gelandang Inter Milan, Joao Mario (kanan), berduel dengan pemain AC Milan, Jose Sosa, dalam pertandingan Liga Italia 2016-2017 di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 15 April 2017.
GIUSEPPE CACACE / AFP
Gelandang Inter Milan, Joao Mario (kanan), berduel dengan pemain AC Milan, Jose Sosa, dalam pertandingan Liga Italia 2016-2017 di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 15 April 2017.

Gelandang Internazionale, Joao Mario, baru-baru ini mengungkapkan dirinya mungkin bisa hengkang dari klub itu ketika bursa transfer musim dingin 2018 dibuka.

Pernyataan itu dilontarkan Joao Mario dalam konferensi pers menjelang laga tim nasional Portugal melawan Arab Saudi akhir pekan lalu.

"Saya pikir masih terlalu dini dan masih lama waktu menuju dibukanya kembali bursa transfer. Kita lihat saja apa yang terjadi. Saya akan mengambil keputusan yang terbaik buat karier saya," kata pemain berusia 24 tahun itu.

Mario tampaknya tidak senang karena sulit bermain di musim 2017-2018.

Dia dicadangkan di dua gim Liga Italia terkini ketika Inter menang 2-1 atas Verona (30/10/17) dan seri 1-1 dengan Torino (5/11/17).

Hingga pekan ke-12 Serie A, Joao Mario memang bermain sembilan kali. Akan tetapi, ia hanya tiga kali turun sebagai starter.

Sebagai gelandang serang yang kerap beroperasi di tengah, Mario harus dirotasi dengan Marcelo Brozovic dan Borja Valero.

(Baca Juga: Jadwal Liga Italia Pekan Ke-13, Adu Gladiator di Ibu Kota hingga Laga Penentuan Montella)

Meski begitu, tidak seharusnya eks pemain Sporting CP itu langsung gusar gara-gara persaingan tersebut.

Sebab, Marcelo Brozovic juga susah mendapat menit bermain. Sementara itu, Borja Valero kerap ditempatkan sebagai gelandang bertahan.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Tabloid BOLA
REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X