Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Live Streaming AC Milan Vs AEK Athens - I Rossoneri Kembali Andalkan Andre Silva dan Hakan Calhanoglu

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 19 Oktober 2017 | 09:53 WIB
Andre Silva (kanan) dan Hakan Calhanoglu merayakan gol AC Milan ke gawang Austria Wien dalam partai Liga Europa di Vienna, 14 September 2017.
GEORG HOCHMUTH / APA / AFP
Andre Silva (kanan) dan Hakan Calhanoglu merayakan gol AC Milan ke gawang Austria Wien dalam partai Liga Europa di Vienna, 14 September 2017.

Markas AC Milan, Stadion San Siro, akan kedatangan tamu dari Yunani, AEK Athens, pada hari Jumat (20/10/2017) dini hari WIB.

Kedua tim pernah bertemu dua kali pada fase grup Liga Champions 2006-2007.

Pada pertemuan pertama, I Rossoneri menang dengan skor 3-0 di San Siro.

AEK Athens membalas dengan kemenangan 1-0 di kandang mereka pada leg kedua.

(Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Italia Pekan ke-8 Selasa (17/10/2017) - Benevento Belum Rasakan Kemenangan)

Pada laga Liga Europa dini hari nanti, AC Milan punya modal yang lebih baik.

Meskipun di ajang Serie A mengalami tiga kekalahan beruntun, di fase grup Liga Europa musim ini I Rossoneri selalu berhasil meraih hasil maksimal.

Sementara AEK Athens hanya meraih hasil seri pada laga terakhir kontra Austria Viena.

(Baca Juga: Manchester City Vs Napoli - Kedinamisan Trisula Il Partenopei)

Jika menilik laga Liga Europa sebelumnya, AC Milan bakal bertumpu pada duet Andre Silva dan Hakan Calhanoglu.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com, soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

Doakan Como Tetap Bertahan di Serie A, Erick Thohir Berharap Bisa Datangkan Lebih Banyak Pemain Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X