Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hanya Bermain Imbang dengan Klub Divisi Tiga, Zinedine Zidane Tak Kecewa dengan Performa Real Madrid

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 29 November 2017 | 09:31 WIB
Gelandang pengatur serangan Real Madrid, Mateo Kovacic (kiri), berusaha melewati hadangan pemain Fuenlabrada, Yaw Annor, saat kedua tim bertemu di Copa del Rey pada Rabu (29/11/2017).
TWITTER.COM/REALMADRID
Gelandang pengatur serangan Real Madrid, Mateo Kovacic (kiri), berusaha melewati hadangan pemain Fuenlabrada, Yaw Annor, saat kedua tim bertemu di Copa del Rey pada Rabu (29/11/2017).

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane mengatakan bahwa dirinya tidak cemas meski Los Blancos hanya bermain imbang dengan klub divisi tiga, Fuenlabrada di ajang Copa del Rey.

Real Madrid ditahan imbang 2-2 oleh klub divisi tiga Fuenlabrada di Santiago Bernabeau pada ajang Copa del Rey, Rabu (29/11/2017).

Dalam pertandingan tersebut Real Madrid bahkan harus tertinggal 1-0 terlebih dahulu lewat gol Luis Milla Junior yang merupakan anak dari pelatih timnas Indonesia, Luis Milla pada menit ke-25.

Sebelum kemudian Borja Mayoral mencetak dua gol pada menit ke-62' dan 70' yang membuat El Real berbalik memimpin sebelum akhirnya Portilla memastikan kedudukan berakhir imbang 2-2 berkat golnya di menit ke-89'.

Meski hanya bermain imbang 2-2, Real Madrid memastikan diri lolos ke babak 16 besar Copa del Rey karena unggul agregrat 4-2, dimana pada leg pertama di kandang Fuenlabrada, Real Madrid menang 2-0.

(Baca Juga : Real Madrid Vs Fuenlabrada - Gol Menit Akhir Tim Tamu Buyarkan Kemenangan di Depan Mata El Real)

Menanggapi hasil imbang timnya yang hanya menghadapi tim divisi tiga pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane mengaku tidak cemas.

"Saya sama sekali tidak kesal, itu sudah saya prediksi," kata Zidane dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Tidak mudah bagi para pemain, ada beberapa pemain homegrown yang saya mainkan."

"Saya senang melewati pertandingan ini, lawan memainkan permainan yang sangat bagus, yang penting adalah kami lolos ke babak selanjutnya," ucap Zidane.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X