Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelandang Barcelona Kirim Peringatan kepada Real Madrid Jelang El Clasico

By Sri Mulyati - Kamis, 14 Desember 2017 | 23:56 WIB
Gelandang Real Madrid, Luka Modric (kiri), berduel dengan pemain FC Barcelona, Ivan Rakitic, dalam laga Piala Super Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 16 Agustus 2017.
GABRIEL BOUYS/AFP
Gelandang Real Madrid, Luka Modric (kiri), berduel dengan pemain FC Barcelona, Ivan Rakitic, dalam laga Piala Super Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 16 Agustus 2017.

Gelandang Barcelona, Ivan Rakitic, mengirim pesan peringatan kepada Real Madrid menjelang pertemuan kedua tim di Liga Spanyol.

Kedua tim bakal terlibat dalam laga bertajuk El Clasico itu di Stadion Camp Nou, 23 Desember 2017.

Lantaran tanggal pertandingan mendekati Natal, Rakitic pun mengatakan, "Salah satu dari kedua tim akan merayakan Natal dengan kesedihan." 

"Tidak, saya hanya bercanda mengenai hal itu," ujar dia seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

Namun, Rakitic tetap mengutarakan arti penting dari laga El Clasico melawan Real Madrid.

(Baca Juga: Wasit Piala Super Spanyol Bakal Akan Pimpin Laga El Clasico 23 Desember 2017)

Ia juga yakin bahwa Barcelona memiliki kesempatan besar untuk memenangi laga tersebut.

"Memenangi laga El Clasico akan jadi cara yang manis untuk menutup tahun ini," kata Rakitic.

Barcelona saat ini memang memiliki kesempatan lebih besar di atas kertas.

Tim asuhan Ernesto Valverde saat ini berada di puncak klasemen sementara Liga Spanyol musim ini dengan raihan 39 poin.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Dihuni Pemain Muda, Alfriyanto Nico Tegaskan Timnas Indonesia Tak Takut Hadapi Vietnam yang Diperkuat Para Senior di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136