Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penyerang Berbobot 102 Kilogram Ini Tak Lagi Sandang Predikat Pemain Terkuat di Dunia, Lalu Siapa Penggantinya?

By Putra Rusdi Kurniawan - Jumat, 22 Desember 2017 | 06:44 WIB
Striker Wycombe Wanderers, Adebayo Akinfenwa (tengah), berduel dengan pemain Tottenham Hotspur, Eric Dier (kiri) dan Cameron Carter-Vickers, dalam laga babak keempat Piala FA di Stadion White Hart Lane, London, Inggris, pada 28 Januari 2017.
IAN KINGTON/AFP
Striker Wycombe Wanderers, Adebayo Akinfenwa (tengah), berduel dengan pemain Tottenham Hotspur, Eric Dier (kiri) dan Cameron Carter-Vickers, dalam laga babak keempat Piala FA di Stadion White Hart Lane, London, Inggris, pada 28 Januari 2017.

Penyerang berbobot 102 kg, Adebayo Akinfenwa, harus rela predikatnya sebagai pemain terkuat dunia diambil oleh Roman Torres.

Adebayo Akinfenwa dalam beberapa edisi Game FIFA selalu menjadi pemain terkuat di game semulasi sepakbola tersebut.

Namun untuk edisi tahun ini yaitu FIFA 18, predikat Akinfenwa sebagai pemain terkuat direbut oleh pemain timnas Panama, Roman Torres.

Akinfenwa dalam game FIFA 18 memiliki strength (skala kekuatan) senilai 98 poin.

(Baca Juga : Striker Berbobot 102 Kilogram Ini Duduki Takhta Raja Sundulan pada 4 Kasta Teratas Liga Inggris!)

Sementara Roman Torres punya strength lebih baik yaitu menyentuh angka 99.

Adebayo Akinfenwa sendiri usai mengetahui dirinya dilangkahi oleh Roman Torres sebagai pemain terkuat di FIFA 18 mengatakan dengan bercanda dirinya akan menemui pemain Seattle Sounders tersebut.

"Dengar, sekarang, saya, Anda, di mana saja, kapan saja, di mana saja," katanya bercanda ke kamera. "Roman Torres, kita akan mengobrol." ujar Akinfenwa dilansir BolaSport.com dari Soccer AM.

(Baca Juga: Tak Disangka! Jadi Ini Tim dan Pemain yang Diwaspadai Neymar di Piala Dunia)

Penyerang 35 tahun asal Inggris ini sangat bangga sebelumnya bahwa dirinya adalah pemain terkuat di dunia meskipun hanya di game FIFA.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : soccer AM

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X