Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Mendapatkan Hukuman dari AFC, Ini Penyebabnya!

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 31 Oktober 2017 | 13:56 WIB
Bintang timnas U-22 Indonesia, Septian David Maulana (tengah) dipeluk Rezaldi Hehanusa dan disaksikan Ezra Walian serta Osvaldo Haay (kiri) seusai mencetak gol ke gawang Myanmar dalam perebutan medali perunggu di Stadion Majlis Perbandaran Selayang, Selangor, Malaysia, Selasa (29/8/2017) sore WIB.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Bintang timnas U-22 Indonesia, Septian David Maulana (tengah) dipeluk Rezaldi Hehanusa dan disaksikan Ezra Walian serta Osvaldo Haay (kiri) seusai mencetak gol ke gawang Myanmar dalam perebutan medali perunggu di Stadion Majlis Perbandaran Selayang, Selangor, Malaysia, Selasa (29/8/2017) sore WIB.

Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) resmi menjatuhkan hukuman kepada PSSI. Semua itu terkait "aksi" suporter timnas U-22 Indonesia pada SEA Games 2017.

Hukuman itu berdasarkan kerusuhan yang terjadi saat pertandingan timnas U-22 Indonesia kontra timnas U-22 Kamboja dalam laga terakhir Grup B SEA Games 2017.

Pertandingan ini terjadi di Stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia, 24 Agustus 2017.

Dilansir dari laman resmi AFC, hukuman itu diberikan karena ada penonton yang melempar botol ke lapangan.

Pelemparan itu dilakukan selepas pertandingan karena pendukung timnas U-22 Indonesia terprovokasi dengan sedikit keributan yang terjadi di atas lapangan.


Bendera raksasa Merah Putih dibawa suporter skuat Garuda Muda saat timnas U-22 Indonesia kontra timnas U-22 Malaysia pada semifinal SEA Games 2017 di Stadion Shah Alam, Selangor, Sabtu (26/8/2017) malam. (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

"Ada sekitar 50-60 botol minuman yang dilemparkan ke lapangan setelah pertandingan selesai."

"Ada salah satu dari mereka yang masuk ke dalam lapangan setelah pertandingan," tulis AFC di laman resminya.

Atas kejadian tersebut, PSSI terkena hukuman denda sebesar 16 ribu dollar AS atau sekitar Rp 224 juta. 

Semua ini terkait pelanggaran pasal 65 ayat 1 dari kode disipilin AFC.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Seri Ke-3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge Perdana Hadir di Jawa Tengah dan Digelar di Salatiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X