Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia Junior 2017 - Pemain Peraih Medali Asia Junior Championships 2017 Menjadi Tumpuan Utama Indonesia

By Any Hidayati - Minggu, 8 Oktober 2017 | 22:37 WIB
Pasangan ganda campuran, Rehan Naufal Kusharjanto/Siti Fadia Silva Ramadhanti, berpose seusai meraih kemenangan pada laga semifinal Kejuaraan Asia Junior 2017, di Jaya Raya Sports Hall Training Center, Tangerang Selatan, Sabtu (29/7/2017).
PBSI
Pasangan ganda campuran, Rehan Naufal Kusharjanto/Siti Fadia Silva Ramadhanti, berpose seusai meraih kemenangan pada laga semifinal Kejuaraan Asia Junior 2017, di Jaya Raya Sports Hall Training Center, Tangerang Selatan, Sabtu (29/7/2017).

Indonesia tampaknya akan sedikit banyak bergantung pada atlet junior yang berlaga di Pembangunan Jaya Raya Badminton Asia Junior Championships (AJC) 2017 dalam perebutan gelar juara di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis Junior 2017.

Rehan Naufal Kusharjanto/Siti Fadia Silva Ramadhanti yang menyumbang medali emas di AJC 2017 menjadi tumpuan utama di sektor ganda campuran.

Sementara itu di sektor ganda putra, Indonesia berharap pada pasangan Adnan Maulana/Muhammad Shohibul Fikri.


Adnan Maulana/Muhammad Shohibul Fikri sukses menjadi penyelamat Indonesia di babak final Asia Junior Championships 2017(badmintonindonesia.org)

Pasangan ini mencatatkan rekor tak terkalahkan pada nomor beregu campuran sejak babak penyisihan AJC 2017.

(Baca juga: Kejuaraan Dunia Junior 2017 - Ini Kata Rehan Naufal dan Siti Fadia Saat Diharapkan Jadi Juara)

Indonesia tampil sebagai runner-up di nomor beregu campuran Pembangunan Jaya Raya Badminton Asia Junior Championships 2017.

Namun Adnan Maulana/Muhammad Shohibul Fikri tak tampil sebagai pasangan ganda putra pada nomor perorangan.


Pasangan ganda putri Indonesia, Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti, tampil pada laga Kejuaraan Asia Junior (AJC) 2017 di Jaya Raya Sports Hall Training Center, Tangerang Selatan, Sabtu (29/7/2017).(PBSI)

Di sektor ganda putri, Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti menjadi salah satu tumpuan di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis Junior 2017.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : badmintonindonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih China Harus Berlomba dengan Waktu untuk Pulihkan Fisik Pemain guna Hadapi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X