Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lee Chong Wei dan Lin Dan Perlihatkan Indahnya Persahabatan meski Bersaing di Lapangan

By Susi Lestari - Minggu, 5 November 2017 | 18:49 WIB
Lima pebulu tangkis yang ikut dalam tur The Legend's  Vision di Kota Mumbai, India, Sabtu (5/11/2017).
INSTAGRAM.COM/YONEX_COM
Lima pebulu tangkis yang ikut dalam tur The Legend's Vision di Kota Mumbai, India, Sabtu (5/11/2017).

Di antara hiruk-pikuk persaingan ketat para pemain bulu tangkis dunia untuk menjadi juara, terselip kisah indahnya persahabatan. 

Salah satu kisah itu muncul dari Lee Chong Wei (Malaysia) dan Lin Dan (China).

Dua pebulu tangkis yang saling bersaing hampir 13 tahun ini mengungkapkan manisnya pertemanan mereka dalam acara bertajuk "The Legend's Vision" yang digelar oleh Yonex di Kota Mumbai, India, Sabtu (4/11/2017).

Lee menjelaskan relasi pertemanannya dengan Lin Dan.

(Baca Juga:Ini Harapan Presiden UFC kepada Conor McGregor setelah Memutuskan Comeback)

"Saya dan Lin Dan mulai bertemu pada Asia Junior. Saat itu, kami bersaing dan bertempur sengit di lapangan. Setelah bertanding, kami menjalin pertemanan yang baik," kata Lee seperti dikutip BolaSport.com dari Firstpost.

Setelah kerapkali bertemu, keduanya saling termotivasi satu sama lain menjadi yang terbaik.

Tidak hanya itu saja, seiring berjalannya waktu, persahabatan Lee dan pebulu tangkis China peraih dua medali emas Olimpiade tersebut semakin kental.


Pebulu tangkis tunggal putra asal China, Lin Dan (kanan), berfoto bersama rival abadinya, Lee Chong Wei (Malaysia), di atas podium setelah menerima trofi juara dan runner-up turnamen Malaysia Terbuka di Kuching, Minggu (9/4/2017).(MOHD RASFAN/AFP PHOTO)

Terbukti, Lin Dan pun mengundang Lee untuk menghadiri pernikahannya dengan Xie Xingfang, lima tahun lalu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : firstpost.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X