Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cara Manjur Turunkan Berat Badan? Cobalah Jadi Pebalap F1

By Doddy Wiratama - Kamis, 7 Desember 2017 | 20:54 WIB
Sebastian Vettel (merah) merebut posisi terdepan dari Valtteri Bottas (abu-abu) selepas start balapan F1 GP Brasil yang berlangsung di Sirkuit Jose Carlos Pace, Sao Paulo, Brazil (12/11/2017).
TWITTER.COM / F1
Sebastian Vettel (merah) merebut posisi terdepan dari Valtteri Bottas (abu-abu) selepas start balapan F1 GP Brasil yang berlangsung di Sirkuit Jose Carlos Pace, Sao Paulo, Brazil (12/11/2017).

Pasti banyak yang sudah mengetahui jika seorang pebalap Formula 1 bisa kehilangan berat badan cukup signifikan setiap usai berlomba di atas lintasan.

Dilansir BolaSport.com dari Telegraph, seorang pebalap bisa kehilangan hingga 3Kg usai menjalani balapan dengan mobil F1.

Bahkan pada beberapa seri yang berlangsung dalam kondisi yang panas (GP Malaysia) pebalap bisa kehilangan hampir 4Kg berat badan mereka.

Hal tersebut mungkin saja terjadi karena beberapa faktor penyebab, mulai dari kehilangan banyak cairan saat berada di cockpit hingga menahan gaya gravitasi yang bisa mencapai 5G.

Bisa dibayangkan berapa Kilogram yang hilang dari tubuh seseorang setelah menjalani satu musim kompetisi F1 (musim 2017 menggelar 20 seri).

Dengan fakta di atas, bukankah F1 adalah metode olahraga yang tepat bagi orang yang bercita-cita untuk menurunkan berat badan (dengan cepat)?

(BACA JUGA : Valtteri Bottas: Lewis Hamilton Tidak Perlu Anggap Saya sebagai Penghalang)

Sayangnya seorang pebalap F1 tidak diperbolehkan untuk terus kehilangan berat badan karena selain berbahaya, mereka harus dalam keadaan prima

Seorang pebalap akan berusaha mengembalikan diri ke berat badan semula usai mengendarai mobil Formula 1.

Setelah menjalani sebuah sesi balapan yang melelahkan, seorang pebalap akan segera mengganti cairan tubuh yang terbuang dan mengonsumsi berbagai asupan gizi lainnya.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X